Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/07/2022, 10:07 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Hunker

JAKARTA, KOMPAS.com - Pernahkah Anda mencium bau asam pada pakaian yang menumpuk di dalam drum mesin cuci atau keranjang pakaian? Bau asam yang terkadang berasal dari cucian sering kali disebabkan oleh jamur.

Jamur terbentuk pada cucian saat pakaian ditinggalkan di tempat yang hangat dan lembap, seperti bagian bawah keranjang cucian atau di mesin cuci.

Dilansir dari Hunker, Sabtu (16/7/2022), jamur dapat merusak kain dan cucian yang mungkin perlu dicuci beberapa kali sebelum baunya benar-benar hilang. Berikut cara mengatasinya. 

Baca juga: Bisakah Menghilangkan Jamur pada Pakaian Tanpa Deterjen?

Ilustrasi mencuci pakaian, ilustrasi mencuci baju.SHUTTERSTOCK / mariakray Ilustrasi mencuci pakaian, ilustrasi mencuci baju.

1. Jangan cuci di mesin cuci yang penuh

Cuci pakaian yang berbau asam dengan beban kecil. Mesin cuci yang terlalu padat akan mencegahnya mencuci pakaian dengan benar.

2. Baca petunjuk perawatan

Setel mesin cuci ke pengaturan air terpanas yang aman untuk kain. Selalu baca petunjuk perawatan pada label pakaian untuk mencegah kerusakan bahan.

3. Gunakan baking soda

Tambahkan setengah cangkir baking soda atau soda kue. Soda kue akan menyerap bau asam.

Tuangkan dua cangkir cuka putih ke dalam mesin cuci selama siklus pembilasan.

Baca juga: Cara Menggunakan Cuka untuk Mencegah Warna Pakaian Memudar

4. Cuci kembali

Cuci pakaian lagi hanya dengan menggunakan detergen biasa.

5. Keringkan dengan baik

Tempatkan cucian di pengering atau gantung pakaian hingga kering. Menggantung cucian hingga kering akan memungkinkan udara bersirkulasi, yang akan membantu menghilangkan bau yang tertinggal.

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Manfaat Hidrogen Peroksida untuk Membersihkan Rumah

4 Manfaat Hidrogen Peroksida untuk Membersihkan Rumah

Housing
6 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Cepat Tumbuh

6 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Cepat Tumbuh

Housing
6 Manfaat Baking Soda untuk Hewan Peliharaan

6 Manfaat Baking Soda untuk Hewan Peliharaan

Pets & Garden
5 Hal yang Harus Disiapkan di Dapur Sebelum Berlibur

5 Hal yang Harus Disiapkan di Dapur Sebelum Berlibur

Housing
Cara Membersihkan Kasur dengan Bahan Alami

Cara Membersihkan Kasur dengan Bahan Alami

Do it your self
Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Do it your self
6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

Do it your self
Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Do it your self
Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Home Appliances
Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Do it your self
5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

Decor
Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Do it your self
Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Do it your self
5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

Pets & Garden
5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com