Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Trik Menghilangkan Noda Bekas Kopi pada Karpet

Sayangnya, ketika menyadarinya, noda sudah mengering dan berbekas pada permukaan karpet. 

Untungnya, membersihkan noda kopi yang menempel pada karpet sangat mudah dilakukan meski noda sudah lama. Anda hanya membutuhkan beberapa bahan pembersih. 

Dilansir dari Hunker, Selasa (15/2/2022), berikut trik membersihkan noda kopi yang telah lama pada karpet.  

Selain itu, metode ini juga bisa membersihkan noda lain seperti anggur merah dan sebagian besar noda makanan. 

Langkah pertama  

Mulailah dengan mencampur penghilang noda. Tambahkan dua cangkir hidrogen peroksida dan satu cangkir cairan pencuci piring ke dalam botol semprot bersih. Kemudian, kocok semua bahan dengan baik sebelum digunakan.

Langkah kedua 

Setelah itu, basahi noda kopi dengan sedikit air untuk melonggarkan beberapa noda kopi. 

Langkah ketiga

Gunakan kain bersih untuk menghilangkan noda. Ini kemungkinan besar tidak akan menghilangkan semua noda kopi. 

Langkah empat 

Semprotkan noda secara bebas dengan larutan penghilang noda DIY. Pastikan larutan masuk ke serat karpet dan noda benar-benar terendam dengan larutan penghilang noda. 

Langkah kelima 

Biarkan larutan selama 10 menit dan Anda akan melihat noda mulai hilang dengan sendirinya.

Langkah keenam 

Seka noda dengan kain bersih dan terus bersihkan noda sampai lembap. Jika beberapa noda masih ada, ulangi langkah keempat dan keenam kembali tanpa perlu membilasnya. 

https://www.kompas.com/homey/read/2022/02/15/230500876/trik-menghilangkan-noda-bekas-kopi-pada-karpet-

Terkini Lainnya

5 Cara Memilih Meja Kopi dengan Tepat

5 Cara Memilih Meja Kopi dengan Tepat

Home Appliances
3 Hal yang Perlu Dipertimbangkan Saat Memilih Warna Sofa

3 Hal yang Perlu Dipertimbangkan Saat Memilih Warna Sofa

Decor
5 Warna Cat yang Membuat Nuansa Ruang Tamu Lebih Bahagia

5 Warna Cat yang Membuat Nuansa Ruang Tamu Lebih Bahagia

Decor
5 Warna Cat yang Membuat Rumah Terasa Lebih Sejuk

5 Warna Cat yang Membuat Rumah Terasa Lebih Sejuk

Decor
Apakah Warna Hitam Cocok untuk Menghias Kamar Mandi?

Apakah Warna Hitam Cocok untuk Menghias Kamar Mandi?

Decor
Tips Membersihkan Lantai Marmer agar Tetap Kinclong dan Menarik

Tips Membersihkan Lantai Marmer agar Tetap Kinclong dan Menarik

Do it your self
3 Cara Menghilangkan Noda Cat di Kaca Jendela

3 Cara Menghilangkan Noda Cat di Kaca Jendela

Do it your self
Cara Mengecat Plafon Rumah agar Terlihat Lebih Menarik

Cara Mengecat Plafon Rumah agar Terlihat Lebih Menarik

Do it your self
6 Perlengkapan Dapur yang Harus Ada di Rumah

6 Perlengkapan Dapur yang Harus Ada di Rumah

Home Appliances
Cara Menangkap Tikus dengan Mudah dan Efektif

Cara Menangkap Tikus dengan Mudah dan Efektif

Do it your self
Cara Membuat Perangkap Lalat Menggunakan Botol Bekas

Cara Membuat Perangkap Lalat Menggunakan Botol Bekas

Do it your self
Cara Menghilangkan Noda Makeup di Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Makeup di Pakaian

Do it your self
Cara Memperbanyak Tanaman Lavender, Bisa dengan Stek Batang

Cara Memperbanyak Tanaman Lavender, Bisa dengan Stek Batang

Pets & Garden
Cara Mencuci Jaket Kulit dengan Benar

Cara Mencuci Jaket Kulit dengan Benar

Do it your self
Belanja Ikan Hias di Pameran Nusatic 2024, Bisa Bawa Anabul

Belanja Ikan Hias di Pameran Nusatic 2024, Bisa Bawa Anabul

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke