Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

8 Tanaman yang Tidak Membutuhkan Sinar Matahari

Namun, tahukah kamu kalau ada beberapa tanaman hias yang tidak membutuhkan sinar matahari? Tanaman yang tidak membutuhkan sinar matahari ini cocok bagi kamu yang tidak ingin repot-repot menjemur tanaman. 

Dikutip dari kanal YouTube Fifteen, Kamis (24/6/2021), berikut ini delapan tanaman yang tidak membutuhkan sinar matahari.

Tanaman dari keluarga Bromeliaceae ini cocok untuk kamu yang mencari tanaman hias kecil dan tidak mau repot-repot berurusan dengan pot atau tanah. Kamu bisa menyimpan tillandsia di terarium yang dilubangi sehingga mendapat banyak sirkulasi udara.

Daun asparagus atau Asparagus fern

Meski dinamakan asparagus, tanaman ini sebenarnya termasuk dalam keluarga lili atau Liliaceace.

Apabila ingin mengoleksi tanaman ini, berikan ruang yang agak besar agar daunnya bisa mengembang indah dan memberikan kesan sejuk di sudut rumah. 

Baby toes

Tanaman lucu ini masih termasuk dalam keluarga sukulen. Baby toes sendiri diartikan jari kaki bayi lantaran memiliki tampilan mirip dengan jari kaki bayi.

Baby toes tidak membutuhkan paparan sinar matahari langsung. Jadi, tanaman ini sangat cocok untuk menghias meja kerja, bahkan disimpan di samping tempat tidur. 

Tanaman besi cor atau cast iron plant

Tanaman yang tidak membutuhkan sinar matahari selanjutnya adalah tanaman besi cor atau cast iron plant.

Tanaman ini adalah salah satu jenis tanaman hias populer karena tahan terhadap berbagai kondisi cahaya dan tanah sehingga perawatannya tidak terlalu sulit.

Chinese money plant

Chinese money plant atau Pilea peperomioides adalah tanaman yang bisa tumbuh dengan mudah dan dapat diperbanyak. 

Tanaman ini memiliki bentuk daun agak bulat dan sedikit meruncing dengan ukuran yang tidak terlalu besar. Bentuk inilah yang membuat tanaman ini disebut Chinese money plant, yang artinya tanaman koin Cina.

Meski tidak membutuhkan sinar matahari, kamu tidak boleh terlalu sering menyiram tanaman ini, karena ia akan mati jika tanahnya terlalu basah.

Meski tidak membutuhkan sinar matahari, tanaman dari genus Kalanchoe perlu diletakkan di dekat jendela dan dapat berbunga dengan baik. 

Selain itu, jangan lupa memastikan tanah atau media tanam cocor bebek tetap terhidrasi dengan baik, tidak terlalu basah, dan tidak terlalu kering.

https://www.kompas.com/homey/read/2021/06/24/140000276/8-tanaman-yang-tidak-membutuhkan-sinar-matahari

Terkini Lainnya

6 Ide Kandang Ayam di Halaman Belakang Rumah

6 Ide Kandang Ayam di Halaman Belakang Rumah

Pets & Garden
5 Cara Menjaga Kebersihan Kolam Renang

5 Cara Menjaga Kebersihan Kolam Renang

Do it your self
3 Cara Membuat Perangkap Nyamuk yang Aman dan Efektif

3 Cara Membuat Perangkap Nyamuk yang Aman dan Efektif

Do it your self
3 Cara Membersihkan Spons Dapur agar Bebas Kuman dan Bau

3 Cara Membersihkan Spons Dapur agar Bebas Kuman dan Bau

Do it your self
Tips Menyimpan Beras agar Tidak Berkutu

Tips Menyimpan Beras agar Tidak Berkutu

Do it your self
6 Ide Warna Cottagecore, Bikin Rumah Lebih Estetik

6 Ide Warna Cottagecore, Bikin Rumah Lebih Estetik

Decor
5 Ide Pencahayaan yang Membuat Rumah Terlihat Elegan

5 Ide Pencahayaan yang Membuat Rumah Terlihat Elegan

Decor
5 Cara Menghilangkan Goresan pada Permukaan Kaca

5 Cara Menghilangkan Goresan pada Permukaan Kaca

Do it your self
7 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Tidur, Ini Alasannya

7 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Tidur, Ini Alasannya

Housing
Cara Mengasah Pisau dengan Batu Asah agar Kembali Tajam

Cara Mengasah Pisau dengan Batu Asah agar Kembali Tajam

Do it your self
5 Area dan Benda di Kamar Mandi yang Sering Lupa Dibersihkan

5 Area dan Benda di Kamar Mandi yang Sering Lupa Dibersihkan

Housing
Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda Minyak dan Sisa Makanan

Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda Minyak dan Sisa Makanan

Home Appliances
Catat, Ini Waktu Terbaik Menanam Bunga Matahari

Catat, Ini Waktu Terbaik Menanam Bunga Matahari

Pets & Garden
Tips Memilih Karpet Berdasarkan Jenis Lantai

Tips Memilih Karpet Berdasarkan Jenis Lantai

Decor
5 Tips Memilih Lampu untuk Kamar Mandi

5 Tips Memilih Lampu untuk Kamar Mandi

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke