Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pekerja Mekanik di Korea Selatan Tewas Terjebak di Mesin

SEOUL, KOMPAS.com - Seorang pekerja mekanik untuk perusahaan penyimpanan batu bara di kompleks industri nasional Yeosu, Korea Selatan dilaporkan meninggal dunia setelah tubuhnya terjebak di sebuah mesin.

Kabar duka itu dilaporkan oleh pihak berwenang pada Senin (11/1/2021), dikutip dari Yonhap.

Menurut Stasiun Pemadam Kebakaran Yeosu, mekanik berusia 33 tahun itu tertangkap dalam sebuah mesin yang biasa digunakan untuk mengangkut batu bara.

Perusahaan tempat mekanik itu bekerja terletak di kota Provinsi Jeolla Selatan, sekitar 455 kilometer arah selatan kota Seoul. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 19:55 malam waktu setempat, pada Minggu.

Dia dikeluarkan dari mesin pada pukul 10:32 malam oleh petugas penyelamat yang dikirim ke tempat kejadian.

Pekerja yang terluka parah itu lalu dibawa ke rumah sakit terdekat karena serangan jantung dan meninggal di sana sekitar pukul 11:42 malam waktu setempat.

Kecelakaan tersebut dilaporkan terjadi saat dia sedang memeriksa mesin bersama pekerja lain, yang awalnya melaporkan keadaan darurat ke perusahaan.

Polisi dan otoritas ketenagakerjaan sedang menyelidiki peristiwa sebenarnya dari kecelakaan itu dan mencari tahu apakah telah terjadi pelanggaran pedoman keselamatan.

Pada 2018, pekerja kontraktor lain berusia sekitar 40 tahun meninggal di perusahaan yang sama karena jatuh setinggi tiga meter dari konveyor.

https://www.kompas.com/global/read/2021/01/11/201224870/pekerja-mekanik-di-korea-selatan-tewas-terjebak-di-mesin

Terkini Lainnya

Rusia Tanggapi KTT Ukraina di Swiss: Tak Buahkan Hasil, Presiden Putin Masih Terbuka untuk Dialog

Rusia Tanggapi KTT Ukraina di Swiss: Tak Buahkan Hasil, Presiden Putin Masih Terbuka untuk Dialog

Global
PM Netanyahu Disebut Telah Bubarkan Kabinet Perang Israel

PM Netanyahu Disebut Telah Bubarkan Kabinet Perang Israel

Global
Sampaikan Pesan Idul Adha 2024, Wapres AS Akui Masih Ada “Hate Crime” ke Warga Muslim

Sampaikan Pesan Idul Adha 2024, Wapres AS Akui Masih Ada “Hate Crime” ke Warga Muslim

Global
Polisi Inggris Tabrakkan Mobil untuk Tangkap Sapi yang Kabur

Polisi Inggris Tabrakkan Mobil untuk Tangkap Sapi yang Kabur

Global
5 Tewas akibat Tabrakan Kereta Penumpang dan Barang di India

5 Tewas akibat Tabrakan Kereta Penumpang dan Barang di India

Global
Kebakaran Rumah di Vietnam Tewaskan 3 Anak dan 1 Perempuan

Kebakaran Rumah di Vietnam Tewaskan 3 Anak dan 1 Perempuan

Global
Rangkuman Hari Ke-844 Serangan Rusia ke Ukraina: Hasil KTT Ukraina | Serangan Drone Tewaskan Jurnalis Rusia

Rangkuman Hari Ke-844 Serangan Rusia ke Ukraina: Hasil KTT Ukraina | Serangan Drone Tewaskan Jurnalis Rusia

Global
Kereta Barang Tabrak Kereta Penumpang Ekspres di India, Jumlah Korban Belum Diketahui

Kereta Barang Tabrak Kereta Penumpang Ekspres di India, Jumlah Korban Belum Diketahui

Global
8 Orang Tewas Kehabisan Napas dalam Truk Berpendingin di China

8 Orang Tewas Kehabisan Napas dalam Truk Berpendingin di China

Global
Houthi Serang 3 Kapal, Salah Satunya Milik Militer AS

Houthi Serang 3 Kapal, Salah Satunya Milik Militer AS

Global
Polisi Tembak Pria Bawa Kapak dan Bom Molotov Jelang Pertandingan Euro

Polisi Tembak Pria Bawa Kapak dan Bom Molotov Jelang Pertandingan Euro

Global
Penembakan Massal di Michigan, 9 Orang Terluka, Pelaku Bunuh Diri

Penembakan Massal di Michigan, 9 Orang Terluka, Pelaku Bunuh Diri

Global
Dalam Konvoi Pemakaman Wapres Malawi, 4 Pelayat Tewas Tertabrak Mobil

Dalam Konvoi Pemakaman Wapres Malawi, 4 Pelayat Tewas Tertabrak Mobil

Global
Jeda Taktis Militer di Gaza untuk Pengiriman Bantuan Justru Dikecam PM Israel

Jeda Taktis Militer di Gaza untuk Pengiriman Bantuan Justru Dikecam PM Israel

Global
[KABAR DUNIA SEPEKAN] Info Terbaru Kate Middleton | Israel Umumkan Jeda Taktis di Gaza

[KABAR DUNIA SEPEKAN] Info Terbaru Kate Middleton | Israel Umumkan Jeda Taktis di Gaza

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke