Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia 2022, Chico Diundang

Kompas.com - 09/08/2022, 16:15 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Chico Aura Dwi Wardoyo untuk ikut berlaga di ajang Kejuaraan Dunia 2022

Kejuaraan Dunia 2022 akan berlangsung pada tanggal 22-28 Agustus di Tokyo, Jepang.

Dalam rilis kepada wartawan pada Selasa (9/8/2022). Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) mengaku baru saja menerima email dari Federasi Bulutangkis Dunia (BWF.

Email tersebut berisi undangan untuk Chico Aura Dwi Wardoyo berlaga di ajang Kejuaraan Dunia 2022. 

Baca juga: Daftar Pemain Indonesia untuk Kejuaraan Dunia 2022 Usai 3 Atlet Mundur

"Baru saja kami menerima email dari BWF bahwa Chico diundang untuk mengikuti Kejuaraan Dunia 2022," ucap Broto Happy, Kepala Bidang Humas dan Media PP PBSI.

"Jadi secara total, skuad Merah-Putih di sektor tunggal putra tetap mengirimkan wakil maksimal yaitu empat wakil. Chico bisa dipastikan akan berangkat," lanjutnya.

Sebelumnya, kekuatan tunggal putra sempat berkurang karena Shesar Hiren Rhustavito ditarik mundur menyusul cedera betisnya yang belum pulih.

Chico mengaku senang mempunyai kesempatan tampil di ajang Kejuaraan Dunia 2022 ini. Juara Malaysia Masters 2022 itu bertekad memberikan permainan yang terbaik.

"Saya senang bisa ikut Kejuaraan Dunia kali ini, kesempatan ini saya akan coba pergunakan sebaik-baiknya," kata Chico. 

Berikut wakil-wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia 2022

Tunggal Putra

1. Anthony Sinisuka Ginting

2. Jonatan Christie

3. Chico Aura Dwi Wardoyo

4. Tommy Sugiarto

Tunggal Putri

1. Gregoria Mariska Tunjung

2. Putri Kusuma Wardani

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com