Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ke Final Malaysia Open 2022, Axelsen Akui Jonatan Christie Lawan Tangguh

Kompas.com - 03/07/2022, 13:30 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Viktor Axelsen mengapresiasi Jonatan Christie yang memberinya perlawanan hebat di semifinal Malaysia Open 2022.

Viktor Axelsen bertemu tunggal putra Indonesia Jonatan Christie pada semifinal Malaysia Open 2022, Sabtu (2/7/2022).

Pertandingan digelar di Court 1 Axiata Arena, Kuala Lumpur, dan berlangsung ketat. Pemenang baru ditentukan setelah Axelsen dan Jonatan bermain tiga gim.

Pada gim pertama, Axelsen menang cukup meyakinkan 21-15 atas Jonatan. Namun, pada gim kedua, dia takluk 20-22.

Baca juga: Hasil Malaysia Open 2022: Penantian Pahit Jonatan Christie

Kemudian, pada gim penentuan, Viktor Axelsen tak terbendung. Unggulan pertama Malaysia Open 2022 itu unggul 21-11 atas Jojo - sapaan akrab Jonatan Christie.

Durasi yang dihabiskan Viktor Axelsen untuk menaklukkan Jonatan Christie dalam drama rubber game adalah 71 menit.

Viktor Axelsen pun mengakui bahwa laga semifinal Malaysia Open 2022 merupakan duel yang sulit baginya.

"Terima kasih kepada Christie untuk pertandingan sulit lainnya," kicau Axelsen di akun Twitter pribadinya.

Baca juga: Final Malaysia Open 2022: Rekor Pertemuan Axelsen Vs Kento Momota

Ini adalah kemenangan keenam Viktor Axelsen atas Jonatan Christie dalam delapan pertemuan. 

Tunggal putra peringkat satu dunia itu saat ini unggul 6-2 dalam rekor head to head atas Jojo.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Final Piala Dunia U17 2023, Masih Banyak Bangku Kosong

Final Piala Dunia U17 2023, Masih Banyak Bangku Kosong

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Solo Diguyur Hujan, Antrean Mengular Masuk Manahan

Final Piala Dunia U17 2023: Solo Diguyur Hujan, Antrean Mengular Masuk Manahan

Sports
Piala Dunia U17 2023: Kebanggaan Mali, Masa Depan Cerah Menanti

Piala Dunia U17 2023: Kebanggaan Mali, Masa Depan Cerah Menanti

Internasional
Hasil Liga 1: Borneo Ditahan Imbang, Persik Vs Dewa United Tanpa Gol

Hasil Liga 1: Borneo Ditahan Imbang, Persik Vs Dewa United Tanpa Gol

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17, Kala Kekuatan Menyerang Bersua Tembok Bertahan

Final Piala Dunia U17, Kala Kekuatan Menyerang Bersua Tembok Bertahan

Internasional
Link Live Streaming Jerman vs Perancis di Final Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Jerman vs Perancis di Final Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Internasional
Presiden FIFA Hadir untuk Laga Final Piala Dunia U-17, Erick Thohir Ucapkan Terima Kasih

Presiden FIFA Hadir untuk Laga Final Piala Dunia U-17, Erick Thohir Ucapkan Terima Kasih

Internasional
Final Piala Dunia U17 2023, Pesan Mario Gotze untuk Timnas U17 Jerman

Final Piala Dunia U17 2023, Pesan Mario Gotze untuk Timnas U17 Jerman

Internasional
Legenda FIFA Soal Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia: Fantastis, Suporternya Luar Biasa!

Legenda FIFA Soal Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia: Fantastis, Suporternya Luar Biasa!

Internasional
Piala Dunia U17 2023: Bukti Indonesia Bisa, Bekal Jadi Tuan Rumah Ajang Lebih Besar

Piala Dunia U17 2023: Bukti Indonesia Bisa, Bekal Jadi Tuan Rumah Ajang Lebih Besar

Sports
Keyakinan dan Keraguan Pelatih Persib terhadap Radja Nainggolan

Keyakinan dan Keraguan Pelatih Persib terhadap Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Peran Keluarga Pemain Jelang Final Piala Dunia U17 2023, Saran dan Dukungan dari Rumah

Peran Keluarga Pemain Jelang Final Piala Dunia U17 2023, Saran dan Dukungan dari Rumah

Sports
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Dunia U17 2023, Jerman Vs Perancis Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Final Piala Dunia U17 2023, Jerman Vs Perancis Malam Ini

Sports
Ulasan Legenda FIFA Terhadap Performa Timnas Indonesia di Piala Dunia U17

Ulasan Legenda FIFA Terhadap Performa Timnas Indonesia di Piala Dunia U17

Timnas Indonesia
Pesta Mali Usai Raih Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023: Selebrasi 'Siuu'  dan Salto di Manahan

Pesta Mali Usai Raih Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023: Selebrasi "Siuu"  dan Salto di Manahan

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com