Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil India Open: Kalah di Final, Ahsan/Hendra Belum Berhasil Akhiri Puasa Gelar

Kompas.com - 16/01/2022, 18:46 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, harus mengakui keunggulan wakil tuan rumah Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty, saat berduel pada final India Open 2022.

Kala melawan Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty pada final India Open yang digelar di K.D. Jadhav Indoor Hall, New Delhi, Minggu (16/1/2022) sore WIB itu, Ahsan/Hendra takluk dua gim langsung.

Ahsan/Hendra kalah dengan skor 16-21 dan 24-26 dalam durasi 43 menit.

Hasil ini membuat Satwiksairaj/Shetty berhak merengkuh gelar India Open 2022.

Sementara itu, Ahsan/Hendra belum berhasil mengakhiri puasa gelar juara turnamen individu yang sudah mereka derita lebih dari dua tahun.

Kali terakhir Ahsan/Hendra naik podium juara adalah ketika memenangi BWF World Tour Finals 2019.

Baca juga: Langkah Tanpa Lengah Ahsan/Hendra ke Perempat Final India Open yang Diintip Ancaman Covid-19

Jalannya pertandingan

Ahsan/Hendra sampai di final India Open dengan menyandang status unggulan pertama. Sementara itu, lawannya, Satwiksairaj/Shetty, berstatus unggulan kedua.

The Daddies, julukan Ahsan/Hendra, punya modal apik untuk melawan Satwiksairaj/Shetty.

Mereka telah memetik tiga kemenangan dari empat pertemuan terakhir kontra ganda putra India itu.

Kala kembali bersua Satwiksairaj/Shetty pada final India Open 2022, Ahsan/Hendra menemui kesulitan di awal gim pertama. Mereka sempat kehilangan dua poin pembuka dan terus tertinggal hingga kedudukan 2-4. 

Setelah itu, Ahsan/Hendra mulai menemukan ritme dan berbalik unggul 5-4 atas Satwiksairaj/Shetty.

Prediksi Satwiksairaj/Shetty sebelum pertandingan dimulai terbukti benar. Ahsan/Hendra tak sering mengangkat shuttlecock guna terhindar dari gelombang serangan.

Baca juga: Kata Penantang Ahsan/Hendra Jelang Final India Open 2022

The Daddies lebih sering menempatkan shuttlecock di dekat net untuk memancing rally cepat.

Satwiksairaj/Shetty yang telah memprediksi hal tersebut mampu mengatasi permainan Ahsan/Hendra.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Liga Indonesia
Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Liga Indonesia
Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com