Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Denmark Open 2021: Siti/Ribka Kandas, Ganda Putri Indonesia Sisa 2 Wakil

Kompas.com - 20/10/2021, 17:48 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Pasangan ganda putri Indonesia, Siti Fadila Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto harus mengakui keunggulan lawan asal Jepang, Yuki Fukushima/Arisa Higashino.

Pertandingan Siti/Ribka vs Yuki/Arisa merupakan babak 32 besar Denmark Open 2021 yang digelar di Odense Sports Park, Rabu (20/10/2021) sore WIB.

Siti/Ribka kalah lewat dua gim dengan skor akhir 14-21,17-21 dalam laga berdurasi 44 menit.

Kekalahan tersebut membuat wakil Indonesia di sektor tersisa dua pasangan. Mereka adalah Greysia Polii/Apriyani Rahayu dan Nita Violina Marwah/Putri Syaikah.

Baca juga: Hasil Denmark Open 2021, Nita/Putri Susul Greysia/Apriyani ke 16 Besar

Jalannya Pertandingan

Pasangan Yuki Fukushima/Arisa Higashino lebih dulu mendapatkan poin meski langsung diimbangi oleh Siti/Ribka menjadi 1-1.

Kedua pasangan kemudian silih berganti poin. Namun, Yuki/Arisa mendapatkan momen ketika skor menunjukkan 3-2.

Mereka tampil ngegas meninggalkan pasangan Indonesia dengan jarak tujuh poin, tepanya di skor 9-2.

Unggul 7 angka dalam lima menit awal pertandingan membuat pasangan asal Jepang tersebut makin percaya diri.

Interval game pertama diamankan oleh Yuki/Arisa dengan skor cukup jauh, 11-5.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Denmark Open, Jonatan Christie dan Ginting Main Hari Ini

Siti/Ribka sejatinya mencoba mengejar seusai mendapat arahan pelatih. Perlahan mereka memperkecil jarak.

Akan tetapi, lawan juga tak membiarkan Siti/Ribka mengambil alih tempo permainan. Yuki/Arisa mempertahankan keunggulan mereka hingga skor menunjukkan 14-9.

Siti/Ribka menyerah pada gim pertama dengan skor cukup jauh, 11-21.

Beranjak pada gim kedua, Siti/Ribka mendapatkan momen untuk membuat skor lebih dulu. Namun, keunggulan mereka tak berlangsung lama. Sebab, lawan langsung mengejar dan menyamakan kedudukan.

Setelah imbang 2-2, Siti/Ribka mampu unggul 5-2. Ganda putri Indonesia itu semakin unggul dan mengamankan interval game kedua dengan skor 11-6.

Baca juga: Denmark Open 2021 - Sempat Tertinggal, Ini Kunci Rinov/Pitha Bangkit dan Kalahkan Wakil Jepang

Yuki/Arisa sempat mengejar hingga skor menunjukkan 10-12, semakin mendekat di skor 12-13, dan mampu menyamakan kedudukan menjadi 13-13.

Yuki/Arisa kemudian mampu unggul setelah imbang 15-15, menjadi 16-16. Tetapi, Siti/Ribka langsung membalas menjadi 16-16.

Gim kedua ditutup dengan kemenangan wakil Jepang, Yuki Fukushima/Arisa Higashino, dengan skor 21-17.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com