Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Malaysia Masters 2023: Meilysa/Rachel Tumbang, Ganda Putri Sisa Apri/Fadia

Meilysa/Rachel tersingkir setelah menelan kekalahan dari pasangan asal Jepang, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara, dalam babak 32 besar Malaysia Masters 2023.

Rangkaian laga babak 32 besar Malaysia Masters 2023 berlangsung di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, pada Rabu (24/5/2023).

Meilysa/Rachel tak mampu melanjutkan perjuangan di Malaysia Masters 2023 setelah dibekuk Mayu/Wakana melalui dua gim via skor 17-21, 18-21.

Selanjutnya, Mayu/Wakana bakal bertanding melawan utusan Denmark, Maiken Fruergaard/Sara Thygesen, di babak 16 besar Malaysia Masters 2023.

Jalannya pertandingan

Meilysa/Rachel memulai pertandingan dengan baik. Ya, keduanya sukses meraih keunggulan jauh 8-4.

Namun, Meilysa/Rachel kerap kecolongan. Situasi itu membuat mereka tertinggal 9-11 pada interval gim pertama.

Seusai turun minum, Mayu/Wakana melesat meninggalkan Meilysa/Rachel setelah memimpin 18-14.

Mayu/Wakana lalu konsisten meraih angka. Ganda putri ranking 10 dunia itu pun mampu memetik kemenangan pada gim pertama via skor 21-17.

Berlanjut ke gim kedua, jalannya pertandingan menjadi ketat. Pasalnya, skor kembar kerap tercipta dalam kedudukan 2-2, 3-3, 4-4, dan 5-5.

Mayu/Wakana selanjutnya mampu meraup enam poin beruntun sehingga menutup interval gim pertama dengan skor 11-5.

Setelah jeda, Mayu/Wakana memperlihatkan dominasinya. Keduanya tak membiarkan Meilysa/Rachel untuk mengembangkan permainan.

Oleh karena itu, Mayu/Wakana pun mampu menjauh dari Meilysa/Rachel dengan skor 16-10.

Mayu/Wakana dapat mempertahankan keunggulan sehingga berhasil memenangi pertandingan atas Meilysa/Rachel via 21-18 pada gim kedua.

https://www.kompas.com/badminton/read/2023/05/24/17452808/hasil-malaysia-masters-2023-meilysa-rachel-tumbang-ganda-putri-sisa

Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Final Thomas dan Uber Cup 2024, Kans Indonesia Kawinkan Gelar

Jadwal Siaran Langsung Final Thomas dan Uber Cup 2024, Kans Indonesia Kawinkan Gelar

Badminton
Jumlah Gelar Liga Spanyol Real Madrid Sepanjang Sejarah

Jumlah Gelar Liga Spanyol Real Madrid Sepanjang Sejarah

Liga Spanyol
Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke