Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Piala Sudirman 2023, Marcus/Kevin Kembali dengan Penuh Harap

KOMPAS.com - Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanajaya Sukamuljo kembali ke lapangan dengan penuh harap. Mereka memperkuat tim Indonesia pada Piala Sudirman 2023.

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanajaya Sukamuljo bermain saat Indonesia menghadapi Kanada pada laga perdana Grup B Piala Sudirman 2023.

Minions - julukan Marcus/Kevin - turun pada partai keempat. Mereka melawan Kevin Lee/Ty Alexander Lindeman di Lapangan 1 Suzhou Olympic Sports Centre, Suzhou, China, Senin (15/5/2023) siang WIB.

Dalam waktu 27 menit, Marcus/Kevin berhasil menaklukkan Kevin Lee/Ty Alexander Lindeman dua gim langsung.

Pada gim pertama, Marcus/Kevin menang 21-16. Lalu, pada gim kedua, mantan ganda putra nomor satu dunia itu unggul 21-18 atas lawan.

Kemenangan Marcus/Kevin saat itu membuat Indonesia memimpin 4-0 atas Kanada.

"Saya senang hari ini bisa main cukup baik. Dan juga menyumbangkan angka bagi Indonesia," kata Kevin dalam rilis yang diterima Kompas.com.

"Hari ini juga saya gunakan untuk tes lapangan juga. Ke depan, semoga performa kami bisa lebih baik lagi. Senang juga saya bisa balik ke lapangan dan bisa menyumbangkan angka," imbuhnya.

Kevin Sanjaya berharap dia dan Marcus bisa konsisten dan meraih hasil lebih baik lagi di laga-laga berikutnya.

"Semoga ke depan kami bisa mendapatkan hasil yang baik pula di kejuaraan-kejuaraan selanjutnya," ucap Kevin.

Ini adalah pertandingan pertama Marcus/Kevin sejak Indonesia Masters 2023, Januari lalu.

Setelah itu, mereka absen hampir setengah tahun karena Marcus mengalami cedera.

"Saya tentu senang bisa kembali ke lapangan setelah sekitar lima bulan absen," ucap Marcus Fernaldi Gideon.

"Semoga kami bisa menyumbangkan kemenangan kagi kalau seandainya ditunjuk lagi tampil," imbuhnya.

Tim Indonesia menuntaskan laga kontra Kanada dengan kemenangan sempurna, 5-0.

Poin terakhir tim Merah Putih disumbangkan oleh pasangan ganda putri Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto.

Selanjutnya, Indonesia akan menghadapi Jerman pada laga kedua Grup B Piala Sudirman 2023, Selasa (16/5/2023).

https://www.kompas.com/badminton/read/2023/05/15/14000098/piala-sudirman-2023-marcus-kevin-kembali-dengan-penuh-harap

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke