Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membasmi Kutu Rambut Beserta Telurnya, Mudah dan Aman Digunakan

Kompas.com - 08/04/2023, 20:30 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Rambut yang gatal tak hanya disebabkan oleh ketombe saja, melainkan bisa juga karena adanya kutu rambut.

Dilansir dari Hopkins Medicine, kutu rambut adalah parasit penghisap darah yang bisa ditemukan di semua jenis rambut, baik itu keriting, lurus, diwarnai, atau alami. 

Kutu rambut perlu memakan darah setiap 12 hingga 24 jam, sehingga mereka tidak dapat bertahan hidup jauh dari kepala manusia lebih dari sehari.

Baca juga: 8 Cara Mengobati Sariawan dengan Bahan Alami, Apa Saja?

Kutu rambut tidak melompat, mereka tidak hidup dari hewan peliharaan dan tidak ada hubungannya dengan kebersihan pribadi.

Ada banyak pengobatan rumahan yang diklaim orang dapat membasmi kutu rambut. Namun, belum ada bukti ilmiah yang menunjukkan bahwa pengobatan ini efektif.

Meskipun begitu, pengobatan rumahan bisa dilakukan untuk mengurangi jumlah kutu dan telurnya agar tidak semakin menyebar.

Baca juga: 7 Cara Mengobati Gatal karena Gigitan Nyamuk, Aman dan Mudah Diaplikasikan

Berikut cara membasmi kutu pada rambut beserta telurnya:

Cara membasmi kutu rambut

Kutu rambut menyebabkan gatal yang tak tertahankan Kutu rambut menyebabkan gatal yang tak tertahankan
1. Minyak adas manis

Dilansir dari Medical News Today, salah satu cara membasmi kutu rambut secara alami adalah dengan menggunakan minyak adas manis.

Sebuah studi pada 2018 tentang pengobatan alami untuk kutu pada anak-anak menemukan bahwa minyak adas manis adalah salah satu pengobatan alami yang paling efektif.

Meskipun pengobatan alami lainnya sering kali efektif, minyak adas manis adalah salah satu dari hanya dua obat yang menghilangkan kutu secara permanen.

Baca juga: 8 Cara Mengobati Sakit Gigi secara Alami, Apa Saja?

2. Minyak zaitun

Minyak zaitun menawarkan manfaat yang mirip dengan minyak adas manis, yaitu berpotensi membunuh kutu dan mencegahnya datang kembali.

Seperti minyak adas manis, minyak zaitun termasuk salah satu obat paling efektif dalam studi 2018 yang sama.

Seseorang yang menginginkan pengobatan rumahan yang sangat efektif harus mempertimbangkan untuk menggunakan minyak zaitun dan minyak adas manis secara bersamaan.

Selain mengobati kutu, minyak zaitun mungkin juga memiliki manfaat lain untuk rambut dan kulit kepala. 

Baca juga: Ramai Unggahan soal Minyak Zaitun Pelembab Kulit Digunakan untuk Menggoreng, Ini Kata Ahli Gizi

3. Minyak kelapa

Ilustrasi minyak kelapa murni atau virgin coconut oil (VCO). SHUTTERSTOCK/WORRADIREK Ilustrasi minyak kelapa murni atau virgin coconut oil (VCO).
Minyak kelapa adalah perawatan populer untuk kulit dan rambut kering.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

Tren
Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Tren
Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Tren
Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Tren
Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Tren
Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Tren
Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

Tren
Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Tren
Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Tren
Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Tren
Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Tren
Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Tren
ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

Tren
Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com