Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil FIBA World Cup 2023: Perancis Menang Lawan Iran, Okobo Gemilang

Kompas.com - 31/08/2023, 22:12 WIB
Ahmad Zilky,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Perancis meraih kemenangan atas Iran dengan skor 82-55 dalam babak klasifikasi Grup P FIBA World Cup 2023.

Laga Perancis vs Iran dalam jadwal FIBA World Cup 2023 berlangsung di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta, pada Kamis (31/8/2023) malam WIB.

Dalam pertandingan ini, Elie Okobo bersinar. Ia menjadi pemain yang mengemas poin terbanyak dengan total 13 angka.

Baca juga: FIBA World Cup 2023: Latvia Biasa Disebut Underdog, Tak Takut Lawan Spanyol

Adapun selanjutnya, Perancis bakal menghadapi Pantai Gading dalam babak klasifikasi Grup P FIBA World Cup 2923.

Duel Pantai Gading vs Perancis dalam jadwal FIBA World Cup 2023 bergulir di Indonesia Arena pada Sabtu (2/9/2023).

Jalannya pertandingan Perancis vs Iran

Perancis tampil menekan ke area pertahanan Iran. Ini membuat mereka meninggalkan Iran dengan skor 8-2.

Iran lalu menyamakan kedudukan 9-9 dengan Perancis. Setelah itu, Iran terus memegang kendali permainan guna memimpin 12-9.

Baca juga: Hasil FIBA World Cup 2023: Bekuk Pantai Gading, Tim Asia Lebanon Berjaya

Memasuki kuarter kedua, Perancis dapat membalikkan keadaan. Rudy Gobert dkk pun meninggalkan Iran dengan keunggulan tujuh angka 24-17.

Permainan tampak berpihak kepada Perancis. Alhasil, mereka dapat memimpin 35-27 atas Iran.

Pada kuarter ketiga, Perancis tampil mendominasi. Mereka tampak menyulirkan Iran untuk keluar dari tekanan.

Iran pun terlihat kesulitan untuk melancarkan serangan ke area permainan Perancis pada pertengahan kuarter ketiga.

Baca juga: Hasil FIBA World Cup 2023: Kalahkan Pantai Gading, Brasil Tembus Babak Kedua

Oleh karena itu, Iran mesti menerima kenyataan tertinggal 36-54 dari Perancis pada akhir kuarter ketiga.

Masuk kuarter keempat, Perancis semakin percaya diri. Mereka bahkan mampu meninggalkan Iran dengan selisih 29 poin dalam skor 70-41.

Perancis selalu unggul atas Iran sehingga dipastikan memenangi pertandingan melawan Iran dengan skor 82-55.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com