Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Karim Benzema di Daftar Pencetak Hat-trick Terbanyak Liga Champions

Kompas.com - 07/04/2022, 05:29 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bomber andalan Real Madrid, Karim Benzema, bermain impresif setelah membawa timnya menang atas Chelsea pada leg pertama perempat final Liga Champions 2021-2022.

Pertandingan Chelsea vs Real Madrid di Stadion Stamford Bridge pada perempat final Liga Champions berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan Los Blancos, Kamis (7/4/2022) dini hari WIB.

Atas hasil itu, Real Madrid akhirnya berhasil meraih kemenangan perdana atas Chelsea di Liga Champions.

Sebelum ini, Los Blancos menelan satu kekalahan dan satu hasil imbang dari dua laga sebelumnya di Liga Champions kontra Chelsea.

Baca juga: Hat-trick Lawan Chelsea, Karim Benzema: Ini Malam Magis!

Adapun pada laga leg pertama perempat final Chelsea vs Madrid, Karim Benzema menjadi perhatian berkat aksi gemilangnya di atas lapangan.

Striker asal Perancis itu memborong semua gol Los Blancos dengan mencatatkan hat-trick ke gawang Chelsea.

Tiga gol Benzema ke gawang Chelsea tersebut menandai hat-trick keempatnya selama berlaga di Liga Champions.

Ia menjadi pemain keempat dengan koleksi hat-trick terbanyak di Liga Champions selain Lionel Messi, Cristiano Ronaldo, dan Robert Lewandowski.

Berikut adalah daftar pencetak hat-trick terbanyak di Liga Champions:

Baca juga: Top Skor Liga Champions: Benzema Pepet Lewandowski, Penakluk Bayern Samai Ronaldo

Peringkat Pemain Jumlah Hat-trick
1 Lionel Messi 8 (Barcelona)
1 Cristiano Ronaldo 8 (Real Madrid 7, Juventus 1)
3 Robert Lewandowski 5 (Dortmud 1, Bayern 4)
4 Karim Benzema 4 (Real Madrid)
5 Filippo Inzaghi 3 (Juventus 2, AC Milan 1)
5 Mario Gomez 3 (Bayern)
5 Luiz Adriano 3 (Shakhtar Donetsk)
5 Neymar (Barcelona 1, Paris Saint-Germain 2)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Justin Hubner Merasa Kecewa Terhadap Wasit Shen Yinhao

Justin Hubner Merasa Kecewa Terhadap Wasit Shen Yinhao

Timnas Indonesia
Rahasia Abadi Shin Tae-yong

Rahasia Abadi Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
PSS Sleman Vs Persib Bandung, Alasan Maung Harus Tetap Tampil Serius

PSS Sleman Vs Persib Bandung, Alasan Maung Harus Tetap Tampil Serius

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Dibekuk Uzbekistan, Ajakan untuk Belajar Pahami VAR

Timnas Indonesia Dibekuk Uzbekistan, Ajakan untuk Belajar Pahami VAR

Timnas Indonesia
Saat STY Diganjar Kartu Kuning Wasit Shen Yinhao karena Protes...

Saat STY Diganjar Kartu Kuning Wasit Shen Yinhao karena Protes...

Timnas Indonesia
Piala Thomas dan Uber 2024, Misi Indonesia Tutup Fase Grup di Puncak

Piala Thomas dan Uber 2024, Misi Indonesia Tutup Fase Grup di Puncak

Badminton
Penjelasan Pengamat soal Keputusan Wasit pada Indonesia Vs Uzbekistan

Penjelasan Pengamat soal Keputusan Wasit pada Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib: Hidup Mati Elang Jawa, Maung Tanpa Tekanan

PSS Vs Persib: Hidup Mati Elang Jawa, Maung Tanpa Tekanan

Liga Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade 2024, Dua Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade 2024, Dua Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Putaran Nasional Liga 3: ASIOP FC Petik Pelajaran Berharga

Putaran Nasional Liga 3: ASIOP FC Petik Pelajaran Berharga

Liga Indonesia
Shin Tae-yong Percaya Diri, Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Olimpiade

Shin Tae-yong Percaya Diri, Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Ada Sesuatu yang Bikin STY Gusar...

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Ada Sesuatu yang Bikin STY Gusar...

Timnas Indonesia
Uzbekistan Rasakan Tekanan Saat Lawan Timnas U23 Indonesia, Bikin Kesalahan

Uzbekistan Rasakan Tekanan Saat Lawan Timnas U23 Indonesia, Bikin Kesalahan

Timnas Indonesia
STY Ungkap Alasan Timnas Indonesia Kesulitan Lawan Uzbekistan

STY Ungkap Alasan Timnas Indonesia Kesulitan Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Pemain Uzbekistan Sebut Timnas U23 Indonesia Tampil Sangat Baik

Pemain Uzbekistan Sebut Timnas U23 Indonesia Tampil Sangat Baik

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com