Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Pembatasan Pergerakan di Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022

Kompas.com - 31/10/2021, 23:53 WIB
Josephus Primus

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Penyelenggara Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 menegaskan adanya pembatasan pergerakan para atlet untuk mencegah meluasnya pandemi Covid-19.

Kontingen Britania Raya, sementara itu, berharap hadir pada Olimpiade Musim Dingin Beijing 2024 dengan kondisi para atlet yang sudah komplet vaksinasi mereka.

Dua warga berjalan di depan logo olimpiade di Tokyo, Jepang.REUTERS via ABC INDONESIA Dua warga berjalan di depan logo olimpiade di Tokyo, Jepang.

"Kami membawa 57 atlet," kata Chef de Mission (CdF) Britania Raaya Georgie Harland.

Panitia Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 memang tidak mewajibkan vaksinasi bagi para atlet dan ofisial.

Baca juga: Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022, Britania Raya Bawa 57 Atlet

Kendati demikian, mereka yang belum divaksinasi dan berpartisipasi wajib melakukan karantina selama 21 hari.

Ilustrasi social distancing, jarak sosialShutterstock Ilustrasi social distancing, jarak sosial

"Dalam pengecualian, karantina itu harus ditinjau kasus per kasus karena alasan medis," ucapnya.

Pengalaman Britania Raya menunjukkan bahwa pada perhelatan Olimpiade Tokyo 2020, beberapa atlet berangkat ke Tokyo tanpa mendapat vaksinasi sebelumnya.

Vaksin Sinovac alami penurunan antibodi setelah 6 bulan  SHUTTERSTOCK Vaksin Sinovac alami penurunan antibodi setelah 6 bulan

Georgie Harland mengatakan bahwa informasi dari intelijen Britania Raya menunjukkan bahwa sebagian besar atlet yang akan bertanding di Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 sudah mendapatkan vaksinasi lengkap.

"Saya meyakini bahwa tim Britania Raya sudah mendapatkan vaksinasi lengkap sebelum ke Beijing," ucapnya.

Ilustrasi corona virus (Covid-19)KOMPAS.COM/Shutterstock Ilustrasi corona virus (Covid-19)

China sudah menggelar uji coba cabang olahraga salju bobsled dan skeleton pada Senin (25/10/2021).

Lokasi uji coba ada di National Sliding Center, Beijing.

"Ini uji coba internasional yang pertama," kata pernyataan penyelenggara.

Ilustrasi vaksin Covid-19. Shutterstock/Stefano Garau Ilustrasi vaksin Covid-19.

Georgie Harland menyebut bahwa pada Olimpiade nanti akan ada pembatasan pergerakan.

"Kami berhasil menjalani pembatasan pergerakan itu saat Olimpiade Tokyo 2020," kata Harland.

Pengalaman melakoni pembatasan gerak di Olimpiade Tokyo 2020 itu akan menjadi pembelajaran bagi tim Britania Raya saat di Beijing.

Pada Olimpiade Musim Dingin Pyeongchang, Korea Selatan 2018, Britania Raya berkekuatan 58 atlet dari 11 cabang olahraga.

Ilustrasi Vaksinasi Covis-19DOK. Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana Ilustrasi Vaksinasi Covis-19

Britania Raya, kala itu mengoleksi 1 emas dan 4 perunggu.

Pada Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022, 57 atlet Britania Raya akan berlaga di 17 disiplin.

"Kami mengincar emas di papan seluncur salju dan ski gaya bebas," kata Georgie Harland.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com