Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berolahraga Lari Selama Pandemi, Bisa!

Kompas.com - 07/09/2020, 20:42 WIB
Josephus Primus

Penulis

SURABAYA, KOMPAS.com - Pandemi corona yang melanda Indonesia sejatinya tidak menyurutkan semangat bagi banyak orang untuk berolahraga lari.

"Kita tetap bisa berolahraga lari tetapi dengan cara virtual," kata Pendiri AZA sekaligus Pendiri & CEO DBL Indonesia Azrul Ananda dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Senin (7/9/2020).

Baca juga: 1500 Pelari Akan Tampil di Virtual Run

Azrul menjelaskan, pihaknya menggandeng komunitas lari RunHood menyelenggarakan kompetisi lari virtual bertajuk AZA Virtual Run.

AZA dan RunHood menyelenggarakan AZA Virtual Run mulai 24 Oktober 2020 sampai dengan 31 Oktober 2020.AZA RunHood AZA dan RunHood menyelenggarakan AZA Virtual Run mulai 24 Oktober 2020 sampai dengan 31 Oktober 2020.

"Penting untuk menyelenggarakan program yang menggerakkan masyarakat," ujar Pendiri RunHood Adystra Bimo.

Pendaftaran secara virtual dilaksanakan mulai Selasa (8/9/2020) dengan jumlah peserta terbatas.

Pelaksanaan lomba berlangsung mulai 24 Oktober 2020 sampai dengan 31 Oktober 2020.

"Kegiatan ini juga diadakan bersamaan dengan perayaan Sumpah Pemuda," imbuh Azrul.

Lebih lanjut, lomba lari secara daring ini terbagi dalam dua kategori yaitu 5K dan 10K.

Dalam kesempatan ini, peserta bisa menggunakan aplikasi rekam lari apa saja.

AZA dan RunHood menyelenggarakan AZA Virtual Run mulai 24 Oktober 2020 sampai dengan 31 Oktober 2020.AZA RunHood AZA dan RunHood menyelenggarakan AZA Virtual Run mulai 24 Oktober 2020 sampai dengan 31 Oktober 2020.

Peserta pun dapat berlari dari mana saja sesuai domisili.

Olahraga lari bisa dilakukan di trek jalanan, trek jogging, trek trail, bahkan di mesin treadmill.

"Yang penting, peserta tetap mematuhi protokol kesehatan dan tidak mengganggu ketertiban lalu lintas," kata Azrul.

Pendaftaran bagi kegiatan ini bisa dilakukan di laman run.azawear.com .

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Olivier Giroud Akan Tinggalkan Milan, Ucapkan Terima Kasih ke Maldini

Olivier Giroud Akan Tinggalkan Milan, Ucapkan Terima Kasih ke Maldini

Liga Italia
Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Badminton
Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Liga Indonesia
Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com