Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kata Thiago Silva Setelah Resmi Jadi Pemain Chelsea

Kompas.com - 28/08/2020, 19:09 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

KOMPAS.com - Teka-teki masa depan Thiago Silva terjawab sudah. Ia bergabung dengan Chelsea untuk mengarungi musim 2020-2021.

Chelsea mendatangkan Thiago Silva secara gratis setelah kontraknya bersama Paris Saint-Germain berakhir.

"Saya sangat senang bergabung dengan Chelsea," ucap Silva setelah menandatangani kontrak satu musim dengan opsi perpanjangan 12 bulan.

Baca juga: Thiago Silva Resmi Gabung Chelsea

"Saya gembira menjadi bagian dari skuad Frank Lampard untuk musim depan dan saya di sini untuk menerima tantangan," kata pemain berkebangsaan Brasil tersebut.

"Sampai jumpa para penggemar Chelsea, saya menanti bermain di Stamford Bridge," tutur pemain berusia 35 tahun itu memungkasi.

Pengalaman Thiago Silva yang pernah memperkuat FC Porto, Fluminense, hingga AC Milan dibutuhkan oleh Chelsea.

"Setelah tampil di level tertinggi selama bertahun-tahun, kami yakin dengan pengalaman dan kualitasnya akan melengkapi pemain-pemain bertalenta yang sudah kami miliki di sini," ujar Direktur Chelsea, Marina Granovskaia.

Sepanjang kariernya, Thiago Silva memenangkan 26 trofi bagi klub-klub yang ia perkuat.

Thiago Silva menjadi pemain dengan raihan trofi terbanyak bagi klub di skuad Chelsea. Di bawahnya ada Mateo Kovacic (15 trofi).

Thiago Silva untuk jangka pendek?

Pandit Sky Sports, Nick Wright, meyakini bahwa Thiago Silva hanya untuk jangka pendek di Chelsea.

Hal itu karena umur Silva yang sudah 35 menuju 36 tahun.

"Chelsea membutuhkan kepemimpinan dan pengetahuan di lini belakang dan Thiago Silva akan membimbing banyak pemain muda di skuad Frank Lampard," kata Wright.

Baca juga: Thiago Silva Menjadi Pemain Asal Brasil ke-16 yang Memperkuat Chelsea

"Dari umurnya, dia berarti bukan solusi jangka panjang."

"Namun Thiago Silva memiliki banyak hal untuk ditawarkan dalam jangka pendek," kata Wright.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Liga Inggris
Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Liga Italia
Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Liga Italia
Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com