Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jawaban Soal Belajar dari Rumah TVRI 5 Mei, Persamaan dan Pertidaksamaan Linier

Kompas.com - 05/05/2020, 08:30 WIB
Ari Welianto

Penulis

KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah yang tayang di TVRI pada 5 Mei 2020 membahas "Persamaan dan Pertidaksamaan Linier" untuk SMP.

Di akhir segmen, terdapat tiga Pertanyaan. Berikut pembahasan soal Kedua dan jawabannya...

Soal: Sebuah mobil boks memiliki kapasitas total angkut 1.930 kilogram. Berat supir 70 kilogram dan berat kernetnya 60 kilogram.

Baca juga: Jawaban Soal Belajar dari Rumah TVRI 5 Mei 2020 SMP

Supir mengatakan bahwa mobil dapat mengangkut lebih dari 45 kotak barang yang berat tiap kotaknya 40 kilogram untuk sekali pengangkutan.

Apakah kamu setuju dengan pernyataan supir tersebut?

Jawaban:

Total kapasitas truk = 1.930 kg

Berat badan supir = 70 kg

Berat badan kernet = 60 kg

kapasitas truk = 1.930 kg - (70 kg + 60 kg)

= 1.930 kg - 130 kg

= 1.800 kg

Banyak angkutan = 45 kg x 40 kg per kotak

= 1.800 kg

Tidak setuju dengan pernyataan supir. Karena kapasitas mobil hanya bisa mengangkut maksimal 45 barang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

5 Kekurangan Perseroan Terbatas (PT)

5 Kekurangan Perseroan Terbatas (PT)

Skola
Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Skola
Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Skola
Fungsi Batang pada Tumbuhan

Fungsi Batang pada Tumbuhan

Skola
Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Skola
Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Skola
Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Skola
Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Skola
5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

Skola
Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Skola
Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Skola
Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Skola
Siapa Itu Parikesit?

Siapa Itu Parikesit?

Skola
Karakter Tokoh Wayang Kumbakarna

Karakter Tokoh Wayang Kumbakarna

Skola
Mengenal Tokoh Rahwana

Mengenal Tokoh Rahwana

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com