Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sempat Berjualan Dodol di Pinggir Jalan Usai Mundur dari Wakil Bupati Garut, Dicky Chandra: Sule yang Bantu Saya

Kompas.com - 17/05/2024, 11:22 WIB
Rintan Puspita Sari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Aktor Dicky Chandra bersyukur dengan bantuan yang pernah diberikan komedian Sule di masa-masa sulit usai memutuskan mundur dari jabatan sebagai Wakil Bupati Garut.

Dicky menyebut saat itu dirinya yang berjualan dodol di pinggir jalan bahkan tak mampu membiayai sekolah anak.

Dia juga sampai harus berjualan dodol di pinggir jalan untuk mencukupi kebutuhan hidup. 

"Ketika saya mengundurkan diri, saya enggak bisa menyekolahkan anak saya," ucap Dicky dikutip dari YouTube Pagi Pagi Ambyar Trans tv.

"Saya harus jual dodol beras di pinggir jalan. Sule bantu saya," lanjutnya.

Baca juga: Dicky Chandra: Mudah-mudahan Masyarakat Lebih Cerdas Pilih Wakil Rakyat dan Kepala Daerah

Bukan hanya membantu biaya sekolah, Sule juga membantunya membiayai pernikahan anak Dicky Chandra.

"Waktu saya nikahin anak kemarin, saya sempat pinjam duit ke Sule dan Sule gratisin," ucapnya.

Untuk diketahui, Dicky Candra sempat menjabat sebagai Wakil Bupati Garut pada 2009.

Pada September 2011, Dicky Candra mengajukan pengunduran diri dari jabatannya.

Baca juga: Dicky Chandra Ungkap Kesalahan Terbesar Orang-orang yang Ingin Jadi Kepala Daerah

Saat itu dia mengatakan alasannya mundur karena merasa tidak cocok menjabat wakil bupati. 

Ini karena terbatasnya peran wakil bupati, terlebih setelah bupati saat itu memutuskan bergabung dengan partai.

"Saya enggak mau mengotori anak istri dengan uang haram," kata Dicky Chandra. 

Dicky Chandra tak keberatan jika ada orang yang menyebutnya bodoh karena menjadi miskin setelah tak lagi menjabat. 

"Jadi ketika dibilang Dicky Chandra bodoh, enggak punya duit, bodoh, masak jadi pejabat kok miskin, jualan di pinggir jalan, saya enggak marah," ucap Dicky. 

"Saya memang bodoh, saya enggak tahu cara korupsi yang halal," imbuhnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

BrandzView
TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

K-Wave
Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Seleb
Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

K-Wave
Dibikin 'Kesal', Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi 'You Raise Me Up'

Dibikin "Kesal", Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi "You Raise Me Up"

Musik
Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Seleb
Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

K-Wave
Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

K-Wave
Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Film
Review Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Cinta Monyet Ala Dilan Kecil

Review Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Cinta Monyet Ala Dilan Kecil

Film
Deva Mahenra Tegur Netizen yang Unggah Adegan Film Ipar Adalah Maut ke Medsos

Deva Mahenra Tegur Netizen yang Unggah Adegan Film Ipar Adalah Maut ke Medsos

Seleb
Sering Bagi-bagi Uang ke Penonton, Tukul Arwana Disebut Keluarkan Uang Rp 10 Juta Sehari

Sering Bagi-bagi Uang ke Penonton, Tukul Arwana Disebut Keluarkan Uang Rp 10 Juta Sehari

Seleb
Penggemar yang Mencoba Mencium Jin BTS di Acara Pelukan Dilaporkan ke Polisi

Penggemar yang Mencoba Mencium Jin BTS di Acara Pelukan Dilaporkan ke Polisi

K-Wave
David Foster Ajak 4 Penonton Nyanyi di Panggung, Suaranya Merdu Bak Penyanyi Profesional

David Foster Ajak 4 Penonton Nyanyi di Panggung, Suaranya Merdu Bak Penyanyi Profesional

Musik
Rizky Billar Sebut Lesti Kejora Punya Bakat Akting Terpendam

Rizky Billar Sebut Lesti Kejora Punya Bakat Akting Terpendam

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com