Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/03/2023, 08:43 WIB
Vincentius Mario,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu yang menjadi sorotan dalam ajang penghargaan Oscar 2023 yang digelar di Dolby Theater di Los Angeles, Minggu (12/3/2023) waktu setempat, adalah kehadiran aktor Donnie Yen.

Donnie tetap hadir setelah muncul petisi penolakan dirinya untuk tampil sebagai presenter di Oscar 2023.

Petisi itu muncul setelah Donnie Yen disebut memihak kepada pemerintah China yang hendak membatasi kebebasan rakyat Hong Kong.

Baca juga: Petisi Copot Donnie Yen sebagai Presenter Piala Oscar Dapat 90.000 Tanda Tangan

Berikut rangkuman Kompas.com.

Muncul petisi

Petisi copot nama Donnie Yen dari presenter Oscar ditandatangani oleh lebih dari 100.000 orang.

Dilansir BBC, petisi itu dibuat aktivis Hong Kong Tong Wai-hung, yang menilai kehadiran Donnie Yen akan merusak citra dan reputasi industri film.

Pasalnya, Yen berpihak kepada Pemerintah China dan menentang protes pro-demokrasi tahun 2019 di Hong Kong.

Namun, saat itu Donnie Yen berdalih sikapnya tak ada urusan dengan politik, lebih kepada pengalaman pribadi.

Baca juga: Penyebab Hampir 100.000 Orang Tanda Tangani Petisi untuk Mencopot Donnie Yen Jadi Presenter Oscar 2023

“Saya tidak ingin berpolitik. Banyak orang mungkin tidak senang dengan apa yang saya katakan, tetapi saya berbicara dari pengalaman saya sendiri,” kata Donnie Yen dilansir BBC.

Sikap Yen dianggap sebagai upaya merusak hak kebebasan berbicara rakyat Hong Kong untuk memperjuangkan kebebasan mereka.

Hadir di malam anugerah Oscar 2023

Meski begitu, Donnie Yen tetap hadir di malam acara Oscar 2023.

Donnie Yen tampak hadir mengenakan setelan tuksedo.

Donnie Yen memberikan standing vocation, menunjukkan wajah yang sangat gembira dan bangga ketika Michelle Yeoh meraih Piala Oscar aktris terbaik.

Adapun Michelle Yeoh berhasil membawa pulang Piala Oscar lewat film Everything Everywhere All at Once.

Baca juga: Muncul Petisi, Donnie Yen Tetap Hadiri Oscar 2023 dan Beri Tepuk Tangan Meriah untuk Michelle Yeoh

Michelle Yeoh membuat sejarah setelah mengungguli nomine lainnya, yakni Cate Blachett, Ana De Armas, Michelle Williams, dan Andrea Riseborough.

Dia menjadi perempuan Asia pertama yang meraih Piala Oscar untuk pemeran utama wanita terbaik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

50 Cent Menggugat Mantan Pacarnya setelah Klaim Pelecehan Seksual yang Dianggap Memfitnah

50 Cent Menggugat Mantan Pacarnya setelah Klaim Pelecehan Seksual yang Dianggap Memfitnah

Seleb
Daftar Merchandise Gratis dan yang Dijual di BTS Pop-up: Monochrome Jakarta

Daftar Merchandise Gratis dan yang Dijual di BTS Pop-up: Monochrome Jakarta

K-Wave
Salinan Putusan Cerainya Sudah Diakses 600.000 Kali, Pihak Teuku Ryan Dalami Motif yang Mengunggah

Salinan Putusan Cerainya Sudah Diakses 600.000 Kali, Pihak Teuku Ryan Dalami Motif yang Mengunggah

Seleb
Respons Putri Sulung Desta dan Natasha Rizky Saat Bicara Perpisahan Orangtuanya

Respons Putri Sulung Desta dan Natasha Rizky Saat Bicara Perpisahan Orangtuanya

Seleb
Luna Maya Jelaskan Aturan yang Wajib Diterapkan Saat Jalani Adegan Seks di Serial Main Api

Luna Maya Jelaskan Aturan yang Wajib Diterapkan Saat Jalani Adegan Seks di Serial Main Api

Film
Lirik Lagu Better Off Alone, Singel Baru dari The Walters

Lirik Lagu Better Off Alone, Singel Baru dari The Walters

Musik
Lirik Lagu Tennessee, Singel Baru dari Kevin Abstract feat. Lil Nas X

Lirik Lagu Tennessee, Singel Baru dari Kevin Abstract feat. Lil Nas X

Musik
Lirik Lagu Insecure, Singel Baru dari Tom Misch

Lirik Lagu Insecure, Singel Baru dari Tom Misch

Musik
BTS Pop-up: Monochrome di Jakarta, Obat Rindu Kala Ditinggal Wamil

BTS Pop-up: Monochrome di Jakarta, Obat Rindu Kala Ditinggal Wamil

K-Wave
Sule Menangis Jelang Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Sule Menangis Jelang Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Lakukan Adegan Seks di Serial Main Api, Luna Maya Tak Izin ke Maxime Bouttier

Lakukan Adegan Seks di Serial Main Api, Luna Maya Tak Izin ke Maxime Bouttier

Film
Rela Hidup Sederhana demi Beri Uang Miliaran pada Kekasih, Keinginan Terakhir Gamer Fat Cat Disorot

Rela Hidup Sederhana demi Beri Uang Miliaran pada Kekasih, Keinginan Terakhir Gamer Fat Cat Disorot

Hits
Terlibat Serial Main Api, Darius Sinathrya Izin ke Istri dan Anak-anaknya

Terlibat Serial Main Api, Darius Sinathrya Izin ke Istri dan Anak-anaknya

Seleb
Lirik Lagu Buried Alive, Singel Baru dari Chance the Rapper

Lirik Lagu Buried Alive, Singel Baru dari Chance the Rapper

Musik
Lirik Lagu Lady Killers III, Singel Baru dari G-Eazy

Lirik Lagu Lady Killers III, Singel Baru dari G-Eazy

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com