Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis My Eternal Star, Jatuh Cinta dengan Pria Dingin

Kompas.com - 24/02/2023, 16:43 WIB
Nurul Khoiriyah ,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - My Eternal Star merupakan drama China romantis terbaru yang dapat disaksikan di Youku.

Drama China ini dibintangi oleh Jiang Yi Yi dan Tong Meng Shi sebagai pemeran utama.

Adapun Zhang Jiong Min, Zheng Miao, Xu Yi Fang, dan Liu Yi Tong turut membintangi drama China ini.

Baca juga: Sinopsis The Tower, Tragedi di Malam Natal

My Eternal Star berkisah tentang Lu Yuheng (Tong Meng Shi), seorang ahli teknologi jaringan dan caster esports yang berkepribadian dingin.

Ia sangat ambisius dalam memupuk talentanya di bidang teknologi dan e-sports untuk kalangan anak muda.

Di sisi lain, Lin Xiaodi (Jiang Yi Yi), seorang seniman sinologi dan budaya Hanfu yang berkepribadian ceria.

Baca juga: Sinopsis Kalel, 15, Kisah Hidup Remaja Pengidap HIV

Lin Xiaodi berusaha keras untuk mempromosikan budaya Hanfu dan meraih mimpinya menjadi seorang desainer terkenal.

Suatu hari, mereka yang berbeda kepribadian dan gaya hidup bertemu secara tidak terduga.

Lin Xiaodi menjadi tetangga baru Lu Yuheng dan keberadaannya membuat hidup Lu Yuheng sangat berbeda dari sebelumnya.

Baca juga: Sinopsis The Golden Eyes, Kisah Pria Pebisnis dengan Mata Istimewa

Bagaimana kelanjutan kisahnya?

Saksikan drama China My Eternal Star di Youku.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

5 Fakta Menarik Kim Hye Yoon, Bintang Lovely Runner

5 Fakta Menarik Kim Hye Yoon, Bintang Lovely Runner

K-Wave
Kunci Ashanty dan Anang 12 Tahun Harmonis Berumah Tangga dan Antisipasi jika Berbeda Pendapat

Kunci Ashanty dan Anang 12 Tahun Harmonis Berumah Tangga dan Antisipasi jika Berbeda Pendapat

Seleb
Killing Me Inside Re:Union Jadi Pembuka Konser Avenged Sevenfold

Killing Me Inside Re:Union Jadi Pembuka Konser Avenged Sevenfold

Musik
Line-up Lengkap BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama

Line-up Lengkap BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama

Musik
Hasil Otopsi Keluar, Penyebab Kematian Mendadak Park Bo Ram Terungkap

Hasil Otopsi Keluar, Penyebab Kematian Mendadak Park Bo Ram Terungkap

K-Wave
Franki Indrasmoro: Biarlah Pepeng Dikenal sebagai Drummer Naif, Franki Ini Ganti Baju

Franki Indrasmoro: Biarlah Pepeng Dikenal sebagai Drummer Naif, Franki Ini Ganti Baju

Musik
5 Rekomendasi BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama, Ada Anak Sandiaga Uno hingga Reuni Warna

5 Rekomendasi BNI Java Jazz Festival 2024 Hari Pertama, Ada Anak Sandiaga Uno hingga Reuni Warna

Musik
Lepas Nama Pepeng Naif, Franki Indrasmoro Rilis Lagu Ceriakan Dunia

Lepas Nama Pepeng Naif, Franki Indrasmoro Rilis Lagu Ceriakan Dunia

Musik
Sinopsis Valerian and The City of A Thousand Planets, Kisah Dua Agen Pemerintah

Sinopsis Valerian and The City of A Thousand Planets, Kisah Dua Agen Pemerintah

Film
Sinopsis Film Clash of The Titans, Perebutan Kekuasaan antara Manusia, Raja, dan Dewa

Sinopsis Film Clash of The Titans, Perebutan Kekuasaan antara Manusia, Raja, dan Dewa

Film
Sinopsis How to Make Millions Before Grandma Dies, Film Thailand yang Kuras Air Mata

Sinopsis How to Make Millions Before Grandma Dies, Film Thailand yang Kuras Air Mata

Film
Album Klasik Lauryn Hill 'Miseducation' Berada di Puncak Daftar Album Terbaik Apple Music Sepanjang Masa

Album Klasik Lauryn Hill "Miseducation" Berada di Puncak Daftar Album Terbaik Apple Music Sepanjang Masa

Musik
How to Make Millions Before Grandma Dies Raih Hampir 800.000 Penonton di Hari Ke-8 Tayang

How to Make Millions Before Grandma Dies Raih Hampir 800.000 Penonton di Hari Ke-8 Tayang

Film
Sinopsis Film The New Legend of Shaolin, Aksi Jet Li Selamatkan Diri

Sinopsis Film The New Legend of Shaolin, Aksi Jet Li Selamatkan Diri

Film
7 Girl Group Kpop yang Patut Dapat Pengakuan Lebih

7 Girl Group Kpop yang Patut Dapat Pengakuan Lebih

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com