Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Alasan Wajib Nonton Escape from Mogadishu

Kompas.com - 06/11/2021, 13:12 WIB
Melvina Tionardus,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Film Escape from Mogadishu telah rilis sejak Juli lalu.

Berlatar akhir 1980-an, Escape from Mogadishu menelisik upaya dua negara, Korea Utara dan Korea Selatan, untuk bergabung ke Perserikatan Bangsa-Bangsa.

Di tengah-tengah perseteruan kedua negara, konflik pecah di kawasan itu dan menjerumuskan kedua kubu ke dalam situasi kekacauan dengan cepat.

Seruan upaya bersatu untuk melarikan diri dari negara yang porak-poranda itu pun muncul.

Berikut tiga alasan untuk nonton film yang dibintangi Jo In Sung, Koo Kyo Hwan, Kim Yoon Seon, dan Kim So Jin tersebut.

Baca juga: Sinopsis Escape from Mogadishu, Kisah Nyata Perang Saudara Somalia

1. Dari kejadian nyata

Latar belakang film ini adalah Perang Saudara Somalia, peristiwa nyata dalam sejarah yang berakar pada perlawanan sipil terhadap pemerintahan junta militer yang dipimpin oleh Siad Barre di tahun 80-an.

Di balik gambaran sekelompok militan yang suka memicu kemarahan, terdapat sepotong sejarah berdarah yang menggarisbawahi gejolak yang dialami rakyat.

2. Menggambarkan konflik internal Korea

Meski Korea Utara dan Korea Selatan secara teknis masih berperang, geopolitik konfrontatif berlangsung dengan nada yang lebih tenang.

Situasi itu juga berlangsung saat mereka mendesak untuk mendapatkan dukungan politik di negeri yang jauh dari mereka sendiri.

Permainan kekuasaan antara kedua kubu dimulai dan diakhiri dengan sabotase kecil tanpa korban besar.

Meskipun demikian, pemirsa masih dapat mengumpulkan permusuhan dan kecurigaan mendalam yang dimiliki masing-masing pihak.

3. Kisah dan momen kemanusiaan

Kesulitan datang dalam bentuk kerusuhan sipil dan mereka menempatkan segala upaya untuk melarikan diri dari Somalia.

Kedua belah pihak dipaksa mengumpulkan sumber daya yang tersedia dalam upaya bersatu untuk melarikan diri.

Perspektif yang mendorong keputusan ini menghadirkan dikotomi yang menarik.

Duta besar Korea Selatan Han Sin Seong (Kim Yun Seok) menyerah karena pertimbangan kemanusiaan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Rizky Febian dan Mahalini Gelar Acara Resepsi Berkonsep Internasional

Seleb
Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Positif Narkoba, Epy Kusnandar Ditangkap di Warungnya

Seleb
Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Haikyuu!! The Dumpster Battle Dipastikan Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya

Film
Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Polisi Sita Ganja dari Tangan Epy Kusnandar

Seleb
Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Anggy Umbara Ungkap Alasan Mau Sutradarai Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Ini Isi Suvenir Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Jokowi Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Beri Wejangan di Pelaminan

Seleb
Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Anggy Umbara Sebut Proses Editing Vina: Sebelum 7 Hari Terberat Sepanjang Kariernya

Film
Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Anggy Umbara Bingung Vina: Sebelum 7 Hari Jadi Kontroversi dan Mau Diboikot

Film
Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Hadiri Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Bintang Emon: Akhirnya Lancar Sampai Pelaminan

Seleb
Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

Dulu Diam, Ryu Jun Yeol Akhirnya Buka Suara soal Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

Agensi NewJeans ADOR Adakan Rapat Pemegang Saham untuk Tentukan Nasib Min Hee Jin sebagai CEO

K-Wave
Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Polisi Sebut Epy Kusnandar Ditangkap Bersama Temannya Sesama Artis

Seleb
Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar Masih Sempat Live TikTok sampai Tengah Malam

Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar Masih Sempat Live TikTok sampai Tengah Malam

Seleb
Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar dan OM PMR Sudah Jadwalkan Reuni Perdana

Sebelum Meninggal Dunia, Jhonny Iskandar dan OM PMR Sudah Jadwalkan Reuni Perdana

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com