Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Up in the Wind, Perjalanan yang Mengubah Kehidupan, Tayang di Viu

Kompas.com - 17/02/2021, 18:00 WIB
Rheisnayu Cyntara

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com – Up in the Wind merupakan film drama komedi asal China yang dirilis pada 31 December 2013.

Film karya sutradara Hua-Tao Teng yang memiliki judul lain Deng Feng Lai ini dibintangi oleh Boran Jing, Zi Liu, dan Ni Ni.

Film ini mengisahkan tentang kehidupan Meng, seorang perempuan dari kota kecil yang tengah memperjuangkan mimpinya.

Ia pergi ke Shanghai untuk bekerja sebagai penulis gaya hidup di sebuah majalah yang cukup ternama.

Baca juga: Lucu Sekaligus Menegangkan, Ini Sinopsis Drakor Mr. Queen

Namun, kehidupan di kota besar tidak mudah dijalani dan penuh tantangan, termasuk dalam pekerjaan.

Pada mulanya, Meng ditugaskan untuk menulis artikel tentang tur kuliner di Tuscany, Italia.

Namun penugasan dari editor yang salah membuat Meng pergi ke Nepal untuk menulis sebuah artikel perjalanan.

Setelah berdebat dengan sang editor, Meng terpaksa untuk menjalankan tugas yang diberikan kepadanya.

Baca juga: Sinopsis The Hunt, Kisah Satir Politik di Amerika, Hari ini di Bioskop

Can, seorang laki-laki dari keluarga kaya yang jatuh miskin karena menolak dijodohkan oleh orang tuanya.

Demi mengembalikan kepercayaan ayahnya dan bisa kembali hidup mewah, Can berpura-pura memperbaiki sikapnya dengan pergi ke Nepal.

Tanpa disengaja, Meng dan Can bertemu di Nepal, sebuah pertemuan yang mengubah kehidupan mereka berdua.

Apa yang terjadi selanjutnya? Saksikan kisah mereka dalam film Up in the Wind yang kini tayang di Viu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

K-Wave
5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

K-Wave
Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Seleb
Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

K-Wave
Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Seleb
Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

K-Wave
Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

K-Wave
Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com