www.kompas.com
Foto 2016 ini disediakan oleh University of California, Irvine, menunjukkan seekor kumbang berpakaian besi yang garang, yang dapat bertahan meski dihancurkan oleh kekuatan hampir 40.000 kali berat tubuhnya dan berasal dari habitat gurun di California Selatan. Para ilmuwan mengatakan bahwa pelindung kumbang yang tampaknya tidak bisa dihancurkan dapat memberikan petunjuk untuk merancang pesawat dan bangunan yang lebih kuat. Dalam sebuah penelitian yang diterbitkan Rabu 21 Oktober 2020 di jurnal Nature, sekelompok ilmuwan menjelaskan mengapa kumbang sangat tahan terhadap remasan.(AP/Jesus Rivera)