Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

French Open 2024: Hasil Drawing dan Jadwal Turnamen

Kompas.com - 03/03/2024, 18:30 WIB
Egi Dinda Janviera,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Indonesia mengirim 13 wakil untuk bersaing di kejuaraan French Open 2024 yang akan berlangsung di Arena Porte de La Chapelle, Perancis, pada 5-10 Maret.

French Open 2024 adalah turnamen keenam dalam rangkaian seri Tur Dunia BWF 2024 dan termasuk dalam kategori turnamen BWF Level 3 atau Super 750. 

Tahun lalu, Indonesia membawa pulang satu gelar juara (tunggal putra Jonatan Christie) dan satu runner-up (ganda putra Fikri/Bagas) dari turnamen BWF World Tour Super 750 French Open 2023. 

Baca juga: Hasil French Open 2023: Gelar Super 750 Pertama Jonatan, Fikri/Bagas Runner-up

Tahun ini, Jonatan Christie akan mengawali perjuangan perdana turnamen BWF World Tour Super 750 melawan Wang Tzu Wei (Chinese Taipei).

Adapun Fikri/Bagas juga akan menghadapi wakil Taiwan di babak awal melawan Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan.

Jadwal French Open 2024

  • Babak 32 besar: Selasa-Rabu (5-6 Maret 2024)
  • Babak 32 besar: Rabu-Kamis (6-7 Maret 2024)
  • Babak 16 besar: Kamis-Jumat (7-8 Maret 2024)
  • Perempat final: Jumat-Sabtu (8-9 Maret 2024)
  • Semifinal: Sabtu-Minggu (9-10 Maret 2024)
  • Final: Minggu (10 Maret 2024)

Baca juga: French Open 2024: Tim Bulu Tangkis Indonesia Latihan Serius tapi Santai

Hasil Drawing French Open 2024

Tunggal Putra 

  1. Anthony Sinisuka Ginting (5) vs Weng Hong Yang (China)
  2. Jonathan Christie vs Wang Tzu Wei (Chinese Taipei)
  3. Chico Aura Dwi Wardoyo vs Kodai Naraoka (Jepang/6)

Tunggal Putri

  1. Gregoria Mariska Tunjung (7) vs Kim Ga-eun (Korea Selatan)

Ganda Putra 

  1. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (7) vs Ben Lane/Sean Vendy (Inggris)
  2. Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Lucas Corvee/Ronan Labar (Prancis)
  3. Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Lu Ching Yao/Yang Po Han (Chinese Taipei)
  4. Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan (Chinese Taipei)

Ganda Putri

  1. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Kim So-yeong/Kong Hee-yong (Korea Selatan/3)
  2. Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allessya Rose vs Baek Ha-na/Lee So-hee (Korea Selatan/2) 

Ganda Campuran

  1. Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo (Jepang)
  2. Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja vs Mark Lamsfuss/Isabel Lohau (Jerman)
  3. Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang/2)
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com