Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil BWF World Tour Finals: Ginting Menang Comeback atas Naraoka

Kompas.com - 13/12/2023, 18:15 WIB
Leonardo Juan Ruiz Febrian,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Anthony Sinisuka Ginting berhasil menang pada laga pertama Grup A BWF World Tour Finals atas Kodai Naraoka (Jepang), Rabu (13/12/2023).

Anthony menang usai berjuang dalam permainan tiga gim. Dia menang 10-21, 21-10, dan 21-18.

Dengan pertandingan ini, Anthony Ginting sukses memperlebar keunggulan head to head menjadi 3-0.

Partai Anthony dan Naraoka berlangsung di Hangzhou Olympic Sports Centre Gymnasium, China. 

Anthony berhasil memimpin pertandingan di awal gim dengan kedudukan 3-2 atas Naraoka.

Namun, kesalahan dalam pengembalian shuttlecock yang dilakukan oleh Ginting menyebabkan dirinya tertinggal 4-8 dari tunggal putra asal Jepang.

Baca juga: Kata Fajar/Rian Usai Kalahkan Fikri/Bagas di BWF World Tour Finals

Kodai Naraoka berhasil unggul 11-7 di interval gim pertama.

Selepas interval pertama, Kodai masih mendominasi jalannya pertandingan. Bahkan, atlet berusia 22 tahun ini berhasil menjauh dengan kedudukan 14-8.

Ginting belum bisa untuk bangkit dan mencoba mengendalikan permainan, ditambah dengan kesalahan pribadinya, menyebabkan dirinya tertinggal 10-18 dari Kodai.

Tunggal putra Jepang berhasil menutup gim pertama atas Ginting 21-10 dengan durasi permainan 21 menit.

Baca juga: Hasil BWF World Tour Finals 2023: Gregoria Kalah dari Tai Tzu Ying, Belum Pecah Telur

Memulai gim kedua, Anthony berhasil tampil perkasa dengan unggul 5-0 atas Kodai.

Anthony tampak nyaman dan bisa menguasai jalannya permainan usai berpindah tempat, Ginting berhasil unggul 8-2 atas Naraoka.

Tunggal putra Indonesia berhasil unggul di interval pertama dengan kedudukan 11-5. 

Semakin nyaman seusai inteval kedua, Anthony berhasil menjauh dengan kedudukan 15-8 atas tunggal Jepang.

Dominasi Ginting di gim kedua tidak terbendung. Atlet berusia 27 tahun ini berhasil menutup dengan keunggulan 21-10 dalam permainan berdurasi 20 menit.

Baca juga: Hasil BWF World Tour Finals 2023: Gregoria Kalah dari Tai Tzu Ying, Belum Pecah Telur

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng 'Comeback' Los Blancos

Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng "Comeback" Los Blancos

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Liga Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com