Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Asian Games 2022, Gregoria Berhasil Lolos ke 16 Besar Usai Menang 2 Gim Langsung

Kompas.com - 03/10/2023, 13:18 WIB
Leonardo Juan Ruiz Febrian,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung berhasil mengalahkan Ashmuta Chaliha dalam nomor bulutangkis perorangan Asian Games 2022, Selasa (3/10/2023).

Partai antara Gregoria Mariska Tunjung vs Ashmuta Chaliha berlangsung di Binjiang Gymnasium.

Gregoria berhasil menang 2 gim langsung dengan skor 21-17, 21-16.

Pertemuan ini merupakan pertandingan perdana bagi keduanya. Dengan hasil ini head to head keduanya menjadi 1-0.

Berkat kemenangan ini, Gregoria berhasil melaju ke babak 16 besar. 

Baca juga: Hasil Asian Games 2022: Anthony Ginting Menang Dua Set Langsung, Lolos 16 Besar

Pada gim pertama Gregoria berhasil memenangkan permainan, usai menerima perlawanan sulit dari Ashmuta dengan skor 21-17.

Memulai gim kedua Gregoria berhasil memimpin 3-1 atas wakil India.

Kesalahan yang dilakukan oleh Ashmuta 3 kali beruntun, memberikan poin bagi Gregoria, sehingga membuat kedudukan 7-2.

Ashmuta berhasil menyusul Gregoria usai bola pukulan dirinya keluar, kedudukan imbang 8-8.

Kedua tunggal putri ini memberikan perlawanan sengit dengan permainan rally. Ashmuta berhasil unggul di interval gim kedua dengan 11-9 atas Gregoria.

Baca juga: Jadwal Bulu Tangkis Asian Games 2022: Ginting dan Jojo Berlaga Hari Ini

Selepas interval gim kedua, tunggal putri Indonesia ini berupaya untuk mengejar ketertinggalan. Berkat permainan rallynya, dia berhasil menyamakan kedudukan menjadi 13-13.

Gregoria berhasil unggul  15-14  atas wakil dari India melalui pukulan ke area kanan belakang.

Gregoria mulai menjauh dari kejaran Ashmuta usai kesalahan 2 kali beruntun yang dilakukannya, 19-15.

Pemain Indonesia berhasil memenangkan pertandingan ini usai memenangkan gim kedua dengan 21-16.

Selain itu, tunggal putri Indonesia, Putri KW yang telah bermain terlebih dahulu juga berhasil menang atas Liang Ka Wing 2 gim langsung. 

Putri KW menang 21-11, 21-10.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Timnas Indonesia
Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com