KOMPAS.com - Memilih produk tabungan perbankan perlu mempertimbangkan beberapa hal, termasuk biaya admin yang harus dibayar nasabah setiap bulan.
Setiap bank memiliki besaran biaya admin yang berbeda, bahkan setiap jenis tabungan dari bank yang sama dapat berbeda juga tarifnya.
Ada bank yang menarik biaya admin dari nasabahnya mulai dari ribuan hingga belasan ribu rupiah. Akan tetapi, ada juga produk tabungan yang membebaskan para nasabahnya dari biaya admin.
Sebagaimana diberitakan KOMPAS.com pada Rabu (11/8/2021), berikut ini rincian biaya admin BRI, BNI, BTN, dan Bank Mandiri yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara):
Baca juga: Kode Bank BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan Lainnya untuk Transfer Antar Bank
- Tabungan BRI Britama: Rp12.000 per bulan (saldo lebih dari Rp10 juta).
- Tabungan BRI Britama: Rp11.000 per bulan (saldo kurang dari Rp10 juta).
- TabunganKu: Gratis.
- Tabungan BRI Simple: Gratis.
- Tabungan BRI Simpedes: Rp5.500.
- BNI Taplus: Rp11.000 per bulan.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.