Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita di Balik Video Viral Narapidana Nobar Film "Miracle in Cell No 7" di Penjara

Kompas.com - 17/05/2023, 19:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

"Kami menilai film ini sangat cocok untuk ditayangkan kepada narapidana," kata dia.

Akbar berkata, film ini memiliki alur yang sangat menarik dan ceritanya hampir mirip dengan kebanyakan narapidana yang tengah menjalankan hukuman di lapas.

Film Miracle in Cell No 7 diketahui merupakan film remake dari Korea (2013) yang digarap oleh sutradara kondang Hanung Bramantyo.

Baca juga: Mengenal Quantum Realm di Film Ant Man, Adakah di Dunia Nyata?

Film ini menceritakan tentang seorang ayah bernama Dodo dengan kecerdasan terbatas yang harus mendekam di penjara karena dituduh memperkosa dan membunuh gadis kecil, Melati.

Atas tuduhannya itu, Dodo mendapat hukuman mati.

Saat mendekam di dalam penjara, kawan-kawan di selnya membantu Dodo untuk bertemu dengan anak gadis semata wayangnya, Kartika.

Sang putri kecil itu diselundupkan ke dalam sel penjara. Kehadirannya justru memberikan kebahagiaan kepada pada narapidana di sel nomor 7 itu.

Baca juga: Mengenal Apa Itu Remisi, Jenis, Syarat, dan Besaran bagi Narapidana

Antuasiame narapidana saat nobar Miracle in Cell No 7

Akbar mengaku tidak menyangka dengan antusiasme para narapidana saat menyaksikan film Miracle in Cell No 7 tersebut.

"Antusias dari narapidana memang di luar dari prediksi kami," kata Akbar.

Awalnya, Akbar mengira bahwa para narapidana tersebut memiliki karakter yang kuat dan sangar sebagaimana fisiknya.

Baca juga: Ramai soal UMS Buka Cabang Kampus di Korea Selatan, Ini Penjelasannya

Tak disangka, pada saat mereka menyaksikan film Miracle in Cell No 7, tidak sedikit dari mereka yang ikut terharu.

"Mayoritas di antara mereka sangat terharu melihat film ini, tidak sedikit yg meneteskan air mata," ucap Akbar.

"Banyak juga yang mencoba menahan air matanya karna malu dilihat petugas yang menyelenggarakan nonton bareng," imbuh dia.

Akbar pun tidak menyangka video yang diunggahnya ketika mendokumentasikan para narapidana viral di media sosial.

Bahkan salah satu pemain di dalam film tersebut ikut me-repost videonya.

Baca juga: 7 Drama Korea dengan Rating Tertinggi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com