Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Biaya dan Cara Bayar Seleksi Sekolah Kedinasan 2023, Bisa lewat BCA, BNI, BRI, dan Mandiri

Kompas.com - 02/04/2023, 15:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Calon taruna, praja, dan mahasiswa yang mendaftarkan diri pada seleksi sekolah kedinasan 2023 dibebankan biaya sebelum mengikuti Computer Assisted Test (CAT).

Sistem tersebut digunakan pada Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang terdiri dari tiga tes, yakni tes karakteristik pribadi (TKP), tes intelegensia umum (TIU), dan tes wawasan kebangsaan (TWK).

Perlu diketahui bahwa masing-masing sekolah kedinasan yang membuka seleksi tahun ini membebankan biaya ujian CAT yang berbeda-beda.

Pembayaran ujian CAT dapat dilakukan di Bank Central Asia (BCA), Bank Negara Indonesia (BNI), Bank Rakyat Indonesia (BRI), dan Bank Mandiri.

Baca juga: Daftar Sekolah Kedinasan Tanpa Syarat Tinggi Badan

Biaya ujian CAT seleksi sekolah kedinasan 2023

Dilansir dari laman masing-masing sekolah kedinasan, berikut biaya yang dibebankan kepada calon taruna, praja, dan mahasiswa sebelum mereka mengikuti ujian CAT:

Badan Intelijen Negara

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika

Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG): Rp 75.000 (pendaftaran), Rp 50.000 (ujian CAT), dan Rp 50.000 (Seleksi Kompetensi Bidang).

Badan Pusat Statistik

Badan Siber dan Sandi Negara

Kementerian Dalam Negeri

Kementerian Hukum dan HAM

  • Politeknik Imigrasi (Poltekim): Rp - 
  • Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip): Rp - 

Kementerian Keuangan

Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN): Rp 350.000

Kementerian Perhubungan

Dilansir dari Kompas.com, sekolah kedinasan di bawah Kementerian Perhubungan membebankan biaya seleksi sebesar:

  • Seleksi Tahap I: Rp 125.000-Rp 150.000
  • Seleksi Tahap II: Rp 50.000
  • Seleksi Tahap III: Tes kesehatan (Rp 625.000-Rp 1.820.000) dan Kesamaptaan (Rp 70.000-Rp 320.000)
  • Seleksi Tahap IV: Psikotes (Rp 300.000-Rp 600.000) dan wawancara (Rp 80.000-Rp 350.000).

Baca juga: Link, Syarat, dan Cara Daftar, Seleksi Sekolah Kedinasan 2023

 

Cara bayar biaya seleksi sekolah kedinasan 2023

Badan Kepegawaian Negara (BKN) memberikan beberapa kemudahan bagi calon taruna, praja, dan mahasiswa yang melakukan pembayaran ujian CAT.

Dilansir dari laman dikdin.bkn.go.id, berikut daftar bank beserta caranya:

BCA

  • Datangi ATM BCA
  • Masukkan ATM BCA dan PIN
  • Pilih menu "Pembayaran"
  • Pilih "MPN/ Pajak"
  • Pilih menu "Penerimaan Negara" lalu masukkan 15 kode digit biling
  • Transfer tagihan yang tertera dan jangan lupa foto bukti transfer.

BNI

  • Datangi ATM BNI
  • Masukkan ATM BCA dan PIN
  • Pilih menu "Pembayaran"
  • Pilih "Pajak/ Penerimaan Negara"
  • Pilih menu "Pajak/ PNBP/ BEA & CUKAI
  • Masukkan 15 digit kode biling
  • Transfer tagihan yang tertera dan jangan lupa foto bukti transfer.

Baca juga: Buka dikdin.bkn.go.id untuk Cara Daftar Sekolah Kedinasan 2023

BRI

  • Datangi ATM BNI
  • Masukkan ATM BCA dan PIN
  • Pilih menu "Transaksi Lainnya"
  • Pilih "Pembayaran"
  • Pilih menu "Penerimaan Negara"
  • Masukkan 15 digit kode biling
  • Transfer tagihan yang tertera dan jangan lupa foto bukti transfer.

Mandiri

  • Datangi ATM BNI
  • Masukkan ATM BCA dan PIN
  • Pilih menu "Bayar/ Beli"
  • Pilih "Penerimaan Negara"
  • Pilih menu "Pajak/ PNBP/ CUKAI"
  • Masukkan 15 digit kode biling
  • Transfer tagihan yang tertera dan jangan lupa foto bukti transfer.

Baca juga: Pendaftaran Sekolah Kedinasan STIS BPS 2023: Jadwal, Persyaratan, hingga Cara Daftarnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
KAI Sediakan Fitur 'Connecting Train' untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

KAI Sediakan Fitur "Connecting Train" untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

Tren
Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Tren
Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com