Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/03/2023, 13:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) 2023 sudah diumumkan pada Selasa (28/3/2023).

Sebanyak 143.805 peserta dinyatakan lolos pada seleksi jalur SNBP 2023 ini dari total 152.120 kursi yang tersedia.

Ketua Umum Tim Penanggung Jawab Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) Mochamad Ashari menuturkan, ada kenaikan jumlah pendaftar dibandingkan tahun lalu.

Menurutnya, pendaftar SNPB 2023 mencapai 426.243 siswa SMA, 153.446 siswa SMK, 82.731 siswa MA, 549 siswa satuan pendidikan kerja sama (SPK) SMA, dan 202 siswa institusi lainnya.

Baca juga: 8 Sekolah Kedinasan, Lulus Bisa Jadi CPNS hingga Biaya Pendidikan Gratis

Biaya kuliah di UI, UNS, dan Unpad

Bagi Anda yang lolos SNBP di UI, Undip, dan Unpad, berikut biaya UKT 2022, sebagai gambaran untuk tahun ini:

Biaya kuliah di UI

Biaya pendidikan di Universitas Indonesia (UI), berdasarkan BOP-Berkeadilan (BOP-B) dan BOP-Pilihan (BOP-P).

Berikut rinciannya:

Sains Teknologi dan Kesehatan (BOP-B)

  • Kelas-1: Rp 0 - Rp 500.000
  • Kelas-2: Rp 500.000 - Rp 1.000.000
  • Kelas-3: Rp 1.000.000 - Rp 2.000.000
  • Kelas-4: Rp 2.000.000 - Rp 4.000.000
  • Kelas-5: Rp 4.000.000 - Rp 6.000.000
  • Kelas-6: Rp 6.000.000 - Rp 7.500.000

Sosial Humaniora (BOP-B)

  • Kelas-1: Rp 0 - Rp 500.000
  • Kelas-2: Rp 500.000 - Rp 1.000.000
  • Kelas-3: Rp 1.000.000 - Rp 2.000.000
  • Kelas-4: Rp 2.000.000 - Rp 3.000.000
  • Kelas-5: Rp 3.000.000 - Rp 4.000.000
  • Kelas-6: Rp 4.000.000 - Rp 5.000.000

Sains Teknologi dan Kesehatan (BOP-P)

  • Kelas-1: Rp 10.000.000
  • Kelas-2: Rp 12.500.000
  • Kelas-3: Rp 15.000.000
  • Kelas-4: Rp 17.500.000
  • Kelas-5: Rp 20.000.000

Sosial Humaniora (BOP-P)

  • Kelas-1: Rp 7.500.000
  • Kelas-2: Rp 10.000.000
  • Kelas-3: Rp 12.500.000
  • Kelas-4: Rp 15.000.000
  • Kelas-5: Rp 17.500.000

Baca juga: Lolos SNBP 2023, Cek Besaran UKT di IPB dan Jadwal Pembayaran


Biaya kuliah di UNS

Kampus Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta.KOMPAS.com/Albertus Adit Kampus Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta.

Untuk calon mahasiswa Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS) Surakarta, berikut biaya pendidikan 2021, sebagai gambaran untuk tahun ini:

  • Fakultas Kedokteran: Rp 475.500 - Rp 21.815.000
  • Fakultas Teknik: Rp 475.500 - Rp 12.110.500
  • Fakultas MIPA: Rp 475.500 - Rp 12.615.500
  • Fakultas Pertanian: Rp 475.500 - Rp 10.087.500
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis: Rp 475.500 - Rp 7.475.500
  • Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik: Rp 475.500 - Rp 6.986.500
  • Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan: Rp 475.500 - Rp 10.117.500
  • Fakultas Ilmu Budaya: Rp 475.500 - Rp 7.728.500
  • Fakultas Seni Rupa dan Desain: Rp 475.500 - Rp 9.089.500
  • Fakultas Keolahragaan: Rp 475.500 - Rp 6.986.500
  • Sekolah Vokasi: Rp 475.500 - Rp 12.725.500

Baca juga: Biaya Kuliah Jalur Mandiri UNS, Undip, Unpad, UI, dan UB

Biaya kuliah di Unpad 2023/2024

Mahasiswa Baru Unpad Pecahkan Rekor MURI Kreasi 65 Mosaik dari NyiruDok. Humas Unpad Mahasiswa Baru Unpad Pecahkan Rekor MURI Kreasi 65 Mosaik dari Nyiru

Dari tiga kampus dalam daftar ini, hanya Universitas Padjadjaran (Unpad) yang sudah menetapkan biaya kuliah untuk tahun 2023/2024.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

7 Tanda Anjing Peliharaan Anda sedang Stres atau Cemas

7 Tanda Anjing Peliharaan Anda sedang Stres atau Cemas

Tren
KAI Berikan Diskon 30 Persen untuk Agen Travel selama Periode Lebaran

KAI Berikan Diskon 30 Persen untuk Agen Travel selama Periode Lebaran

Tren
7 Poin Penting Isi RUU DKJ, Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat

7 Poin Penting Isi RUU DKJ, Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat

Tren
Sempat Tak Terdeteksi Radar, Ilmuwan Temukan Gunung Api Setinggi 9 Kilometer di Planet Mars

Sempat Tak Terdeteksi Radar, Ilmuwan Temukan Gunung Api Setinggi 9 Kilometer di Planet Mars

Tren
7 Makanan yang Perlu Dihindari Saat Berbuka Puasa Menurut Ahli Gizi

7 Makanan yang Perlu Dihindari Saat Berbuka Puasa Menurut Ahli Gizi

Tren
DPR dan Pemerintah Sepakat Gubernur Jakarta Dipilih lewat Pilkada

DPR dan Pemerintah Sepakat Gubernur Jakarta Dipilih lewat Pilkada

Tren
Viral, Video Ayam Gundul Hidup Tanpa Bulu, Ini Penjelasan Dokter Hewan

Viral, Video Ayam Gundul Hidup Tanpa Bulu, Ini Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Minum Tablet Tambah Darah Diklaim Ampuh Cegah Lemas Saat Puasa, Ini Penjelasan Ahli Gizi

Minum Tablet Tambah Darah Diklaim Ampuh Cegah Lemas Saat Puasa, Ini Penjelasan Ahli Gizi

Tren
Kesaksian Jurnalis Al Jazeera yang Ditangkap Pasukan Israel Saat Meliput di RS Al-Shifa

Kesaksian Jurnalis Al Jazeera yang Ditangkap Pasukan Israel Saat Meliput di RS Al-Shifa

Tren
2 WNI Diduga Curi Data Jet Tempur KF-21 Korea Selatan, Ini Kata Kemenlu

2 WNI Diduga Curi Data Jet Tempur KF-21 Korea Selatan, Ini Kata Kemenlu

Tren
Dibuka Dua Hari Lagi, Berikut Syarat dan Prosedur Pendaftaran UTBK-SNBT 2024

Dibuka Dua Hari Lagi, Berikut Syarat dan Prosedur Pendaftaran UTBK-SNBT 2024

Tren
Profil Soenarko, Eks Danjen Kopassus Pimpin Demo Pilpres 2024 di KPU

Profil Soenarko, Eks Danjen Kopassus Pimpin Demo Pilpres 2024 di KPU

Tren
Benarkah Soundtrack Serial 'Avatar The Last Airbender' Terinspirasi dari Tari Kecak Indonesia?

Benarkah Soundtrack Serial "Avatar The Last Airbender" Terinspirasi dari Tari Kecak Indonesia?

Tren
Penumpang Keluhkan AC KA Airlangga Bocor tapi Cuma Dilakban oleh Petugas, KAI Beri Penjelasan

Penumpang Keluhkan AC KA Airlangga Bocor tapi Cuma Dilakban oleh Petugas, KAI Beri Penjelasan

Tren
Paspampres Bantah Petugasnya Adang Kakek yang Pergi ke Masjid di Labuhanbatu Saat Kunjungan Jokowi

Paspampres Bantah Petugasnya Adang Kakek yang Pergi ke Masjid di Labuhanbatu Saat Kunjungan Jokowi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com