Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Laki-laki

Kompas.com - 03/10/2022, 17:30 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

Dalam penelitian tersebut juga didapatkan bahwa kelor bisa mengurangi produksi antigen berupa protein yang dikeluarkan oleh prostat. Produksi berlebihan dari antigen ini dikatakan bisa meningkatkan risiko kanker prostat.

Baca juga: Gejala Kanker Prostat seperti yang Diidap SBY, Sebab dan Pengobatannya

2. Meringankan disfungsi ereksi

Disfungsi ereksi adalah gangguan kesehatan yang menjadi momok bagi semua laki-laki.

Disfungsi ereksi terjadi bila ada gangguan aliran darah menuju area vital, yang bisa disebabkan karena efek tekanan darah tinggi, diabetes, atau kandungan lemak terlalu tinggi di dalam darah.

Nah kelor mengandung polifenol, yang bisa mengatur aliran darah menuju area vital dan menurunkan tekanan darah.

Pada penelitian pada tikus, ekstrak daun kelor bisa merilekskan otot-otot pada penis tikus sehingga membuka aliran darah untuk berjalan lebih lancar.

3. Meningkatkan kesuburan

Selain gangguan disfungsi ereksi, momok laki-laki selanjutnya adalah soal kesuburan sperma.

Nah kabar baiknya, ekstrak dari tanaman kelor mengandung antioksidan tinggi yang bisa digunakan mengatasi kerusakan sel-sel tubuh yang bisa berimbas pada produksi sperma.

Penelitian yang dilakukan pada kelinci menunjukkan pemberian ekstrak daun kelor rutin pada kelinci bisa meningkatkan jumlah semen dan meningkatkan kualitas sperma kelinci.

Selain itu, terbukti juga bahwa tanaman kelor bisa mencegah kerusakan sperma kelinci akibat paparan suhu panas, kemoterapi, dan efek radiasi dari ponsel.

Baca juga: Khasiat dan Cara Membuat Masker Wajah dari Daun Kelor

Batang daun kelor bisa digunakan untuk meningkatkan produksi ASI. Batang daun kelor bisa digunakan untuk meningkatkan produksi ASI.

4. Mengontrol gula darah

Diabetes tipe 2 terjadi jika tubuh tak memproduksi cukup insulin, atau tak bisa memanfaatkan insulin yang ada dengan optimal. 

Insulin sendiri adalah hormon yang diproduksi oleh pankreas, yang bertugas menurunkan gula darah selepas kita makan. 

Menurut penelitian, gangguan insulin ini lebih banyak terjadi pada laki-laki daripada wanita. Hal ini lantaran pria berkecenderungan menyimpan lebih banyak lemak di perut, yang bisa menyebabkan kerja insulin terganggu.

Studi yang banyak dilakukan menyimpulkan bahwa ekstrak dari tanaman kelor bisa berguna meningkatkan efektifitas kerja insulin sekaligus mengurangi penyerapan zat gula oleh sel-sel, sehingga seseorang akan memiliki risiko rendah terkena diabetes tipe 2.

Itulah 4 manfaat daun kelor untuk kesehatan laki-laki. Untuk memperoleh khasiat yang maksimal, Anda bisa berkonsultasi oleh ahli medis atau ahli herbal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
KAI Sediakan Fitur 'Connecting Train' untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

KAI Sediakan Fitur "Connecting Train" untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

Tren
Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Tren
Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com