Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

WHO Berterima Kasih Lee Seunggi Singgung Asupan Garam, Berapa Batas Konsumsi yang Tepat?

Kompas.com - 21/09/2022, 09:30 WIB
Diva Lufiana Putri,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Aktor Korea Selatan Lee Seung Gi dan drama terbarunya, The Law Cafe, menerima ucapan terima kasih dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO).

Melalui akun Twitter-nya, Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus berterima kasih lantaran Lee Seung Gi membawa pesan kesehatan mengenai batas konsumsi garam harian.

Bahkan, aktor tersebut secara khusus menyebut batas konsumsi garam sesuai anjuran WHO.

"Terima kasih (dalam bahasa Korea) untuk seruan rekomendasi WHO tentang asupan garam, Lee Seung Gi dan KBS, di drama barumu #TheLawCafe!" tulis Tedros pada Rabu (7/9/2022).

"Memang #LessSalt lebih baik untuk kesehatan kita - tidak lebih dari satu sendok teh per hari," imbuh dia.

Tedros dalam twitnya turut membagikan cuplikan video karakter Kim Jung Ho, Lee Seung Gi dalam drama, saat tengah berceramah soal batas asupan garam.

Tampak dalam video, Kim Jung Ho ragu mengonsumsi hidangan rumahan di hadapannya.

Ia pun membeberkan batas asupan garam kala wanita di depannya bertanya, "Kenapa? Aku tidak membuatnya asin kali ini."

Lantas, berapa batas asupan garam yang aman?

Baca juga: Studi: Banyak Tambahkan Garam ke Makanan Tingkatkan Risiko Kematian

Bahaya konsumsi garam berlebih

Dikutip dari Kompas.com, garam terdiri dari sekitar 40 persen natrium (sodium) dan 60 persen klorida.

Natrium merupakan mineral penting untuk membentuk fungsi otot dan saraf yang optimal. Bersama klorida, natrium membantu tubuh menjaga keseimbangan kadar air dan mineral.

Kendati begitu, terlalu banyak mengonsumsi garam justru akan menjadi bumerang bagi tubuh.

Salah satunya, peningkatan tekanan darah serta pengerasan pembuluh darah dan arteri dalam jangka panjang. Kondisi tersebut dapat mengakibatkan risiko penyakit jantung dan kematian dini.

Selain itu, konsumsi garam melebihi batas asupan harian juga berisiko mengakibatkan:

  • Kembung dan bengkak
  • Naiknya tekanan darah
  • Sakit kepala
  • Rasa haus yang intens
  • Banyak kencing.

Berikut batas asupan garam per hari agar terhindar dari risiko penyakit:

Baca juga: Salah Kaprah Tabur Garam untuk Usir Ular, Ini Penjelasannya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ramai soal Penumpang Mudik Motis Buka Pintu Kereta Saat Perjalanan, KAI Ingatkan Bahaya dan Sanksinya

Ramai soal Penumpang Mudik Motis Buka Pintu Kereta Saat Perjalanan, KAI Ingatkan Bahaya dan Sanksinya

Tren
Israel Membalas Serangan, Sistem Pertahanan Udara Iran Telah Diaktifkan

Israel Membalas Serangan, Sistem Pertahanan Udara Iran Telah Diaktifkan

Tren
Rp 255 Triliun Berbanding Rp 1,6 Triliun, Mengapa Apple Lebih Tertarik Berinvestasi di Vietnam?

Rp 255 Triliun Berbanding Rp 1,6 Triliun, Mengapa Apple Lebih Tertarik Berinvestasi di Vietnam?

Tren
Israel Balas Serangan, Luncurkan Rudal ke Wilayah Iran

Israel Balas Serangan, Luncurkan Rudal ke Wilayah Iran

Tren
Mengenal Rest Area Tipe A, B, dan C di Jalan Tol, Apa Bedanya?

Mengenal Rest Area Tipe A, B, dan C di Jalan Tol, Apa Bedanya?

Tren
Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Tren
Eks ART Menggugat, Ini Perjalanan Kasus Mafia Tanah yang Dialami Keluarga Nirina Zubir

Eks ART Menggugat, Ini Perjalanan Kasus Mafia Tanah yang Dialami Keluarga Nirina Zubir

Tren
Mengintip Kecanggihan Dua Kapal Perang Rp 20,3 Triliun yang Dibeli Kemenhan

Mengintip Kecanggihan Dua Kapal Perang Rp 20,3 Triliun yang Dibeli Kemenhan

Tren
Cara Menurunkan Berat Badan Secara Sehat ala Diet Tradisional Jepang

Cara Menurunkan Berat Badan Secara Sehat ala Diet Tradisional Jepang

Tren
10 Manfaat Minum Air Kelapa Murni Tanpa Gula, Tak Hanya Turunkan Gula Darah

10 Manfaat Minum Air Kelapa Murni Tanpa Gula, Tak Hanya Turunkan Gula Darah

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 April 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 April 2024

Tren
[POPULER TREN] Status Gunung Ruang Jadi Awas | Kasus Pencurian dengan Ganjal ATM

[POPULER TREN] Status Gunung Ruang Jadi Awas | Kasus Pencurian dengan Ganjal ATM

Tren
Menlu Inggris Bocorkan Israel Kukuh Akan Respons Serangan Iran

Menlu Inggris Bocorkan Israel Kukuh Akan Respons Serangan Iran

Tren
Erupsi Gunung Ruang pada 1871 Picu Tsunami Setinggi 25 Meter dan Renggut Ratusan Nyawa

Erupsi Gunung Ruang pada 1871 Picu Tsunami Setinggi 25 Meter dan Renggut Ratusan Nyawa

Tren
Menyelisik Video Prank Galih Loss yang Meresahkan, Ini Pandangan Sosiolog

Menyelisik Video Prank Galih Loss yang Meresahkan, Ini Pandangan Sosiolog

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com