Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/09/2021, 15:10 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemerintah memperbolehkan bioskop yang berada di daerah dengan status PPKM level 3 dan level 2 untuk kembali buka.

Namun, dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat, antara lain dari kewajiban menggunakan aplikasi Pedulilindungi, wajib berstatus hijau, kapasitas hanya 50 persen, dan lainnya.

Sejumlah bioskop diketahui mulai uji coba hari ini, Kamis (16/9/2021).

Baca juga: IndoXXI Resmi Tutup, Ini 6 Layanan Streaming Film Legal

Mana saja bioskop yang sudah buka?

CGV

Melansir laman CGV, Kamis (16/9/2021), tidak semua CGV dibuka bersamaan, akan tetapi dibuka secara bertahap mulai hari ini, Kamis, 16 September 2021.

Syarat untuk masuk bioskop adalah wajib memiliki aplikasi PeduliLindungi dan masuk ke dalam kategori "hijau".

Berikut ini daftar bioskop CGV yang sudah buka:

Jakarta

  1. CGV Aeon Mall JGC
  2. CGV Bella Terra Lifestyle Center
  3. CGV Buaran Plaza
  4. CGV Central Park
  5. CGV FX Sudirman
  6. CGV Grand Indonesia
  7. CGV Green Pramuka Mall
  8. CGV Pasific Place
  9. CGV Slipi Jaya
  10. CGV Sunter Mall
  11. CGV Transmart Cempaka Putih.

Baca juga: Virus Corona dan Alasan XXI Hentikan Operasional Sementara Bioskop...

Depok

  1. CGV Depok Mall

Bekasi

  1. CGV Bekasi Cyber Park
  2. CGV Bekasi Trade Center
  3. CGV Lagoon Avenue Bekasi

Karawang

  1. CGV Cikampek Mall
  2. CGV Festive Walk

Cikarang

  1. CGV Living Plaza Jababeka

Baca juga: Soal Viral Foto Kursi Bioskop Berjamur, Ini Tanggapan Cinema XXI

Tempat duduk di CGV Cinemas Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, diberi tanda silang untuk mengatur jarak antarpenonton.KOMPAS.COM/FADLAN MUKHTAR ZAIN Tempat duduk di CGV Cinemas Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, diberi tanda silang untuk mengatur jarak antarpenonton.

Bandung

  1. CGV BEC Mall
  2. CGV Kings Shopping Center
  3. CGV 23 Paskal Shopping Center
  4. CGV Paris Van Java

Cirebon

  1. CGV Transmart Cirebon

Tegal

  1. CGV Transmart Tegal

Yogyakarta

  1. CGV Hartono Mall
  2. CGV Transmart Maguwo

Baca juga: Kapan Sebaiknya Bioskop Dibuka Kembali? Ini Penjelasan Ahli Epidemiologi

Purwokerto

  1. CGV Rita Supermall

Jember

  1. CGV Roxy Square Jember

Kediri

  1. CGV Kediri Mall

Palembang

  1. CGV Palembang Trade Center
  2. CGV Transmart Palembang

Baca juga: Bioskop Akan Kembali Dibuka, Benarkah Dapat Tingkatkan Imunitas?

Pengunjung menyaksikan film yang di putar di CGV Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Rabu (21/10/2020). CGV Indonesia kembali mengoperasikan bioskopnya di Jakarta mulai Rabu (21/10/2020) hari ini dengan menampung kapasitas di dalam bioskop maksimal 25 persen.KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG Pengunjung menyaksikan film yang di putar di CGV Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Rabu (21/10/2020). CGV Indonesia kembali mengoperasikan bioskopnya di Jakarta mulai Rabu (21/10/2020) hari ini dengan menampung kapasitas di dalam bioskop maksimal 25 persen.

 

Pekanbaru

  1. CGV Transmart Pekanbaru

Makassar

  1. CGV Panakukkang Square

Manado

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Profil Soenarko, Eks Danjen Kopassus Pimpin Demo Pilpres 2024 di KPU

Profil Soenarko, Eks Danjen Kopassus Pimpin Demo Pilpres 2024 di KPU

Tren
Benarkah Soundtrack Serial 'Avatar The Last Airbender' Terinspirasi dari Tari Kecak Indonesia?

Benarkah Soundtrack Serial "Avatar The Last Airbender" Terinspirasi dari Tari Kecak Indonesia?

Tren
Penumpang Keluhkan AC KA Airlangga Bocor tapi Cuma Dilakban oleh Petugas, KAI Beri Penjelasan

Penumpang Keluhkan AC KA Airlangga Bocor tapi Cuma Dilakban oleh Petugas, KAI Beri Penjelasan

Tren
Paspampres Bantah Petugasnya Adang Kakek yang Pergi ke Masjid di Labuhanbatu Saat Kunjungan Jokowi

Paspampres Bantah Petugasnya Adang Kakek yang Pergi ke Masjid di Labuhanbatu Saat Kunjungan Jokowi

Tren
Menilik Tragedi Thalidomide, Bencana Medis Terbesar yang Korbankan Puluhan Ribu Bayi

Menilik Tragedi Thalidomide, Bencana Medis Terbesar yang Korbankan Puluhan Ribu Bayi

Tren
Update Hasil Sementara Rekapitulasi Pilpres 2024, Dominasi Prabowo-Gibran di 35 Provinsi

Update Hasil Sementara Rekapitulasi Pilpres 2024, Dominasi Prabowo-Gibran di 35 Provinsi

Tren
Komeng Terpilih Jadi Anggota DPD Dapil Jabar, Berapa Gajinya?

Komeng Terpilih Jadi Anggota DPD Dapil Jabar, Berapa Gajinya?

Tren
7 Makanan yang Bisa Membuat Awet Muda, Apa Saja?

7 Makanan yang Bisa Membuat Awet Muda, Apa Saja?

Tren
Ciri-ciri Kista Ovarium, Termasuk Kembung dan Sering Buang Air

Ciri-ciri Kista Ovarium, Termasuk Kembung dan Sering Buang Air

Tren
Menjadi Ikan Termahal di AS, Elver Berharga Hampir Rp 31 Juta Per 453 Gram

Menjadi Ikan Termahal di AS, Elver Berharga Hampir Rp 31 Juta Per 453 Gram

Tren
Spesies Manusia Hampir Punah akibat Perubahan Iklim Ekstrem 900.000 Tahun Lalu

Spesies Manusia Hampir Punah akibat Perubahan Iklim Ekstrem 900.000 Tahun Lalu

Tren
Ini Syarat Pekerja yang Berhak Mendapat THR, Apa Saja?

Ini Syarat Pekerja yang Berhak Mendapat THR, Apa Saja?

Tren
Resmi, Ini Rincian Tarif Listrik PLN yang Berlaku per 1 April 2024

Resmi, Ini Rincian Tarif Listrik PLN yang Berlaku per 1 April 2024

Tren
Cara Menghitung THR Karyawan Tetap, Pegawai Kontrak, dan Pekerja Lepas

Cara Menghitung THR Karyawan Tetap, Pegawai Kontrak, dan Pekerja Lepas

Tren
Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Jelang Idul Fitri, Bisakah Dilihat di Indonesia?

Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Jelang Idul Fitri, Bisakah Dilihat di Indonesia?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com