Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/09/2021, 12:30 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Siksaan menstruasi datang rutin setiap bulan. Terkadang seorang wanita harus berhenti dari aktivitas rutinnya karena tersiksa kram menstruasi.

Paduan dari kram perut di sekitar rahim, pergolakan hormon yang menyebabkan mood swings, perut kembung atau terasa begah, juga nyeri di persendian dan tulang, membuat masa menstruasi terasa begitu menyiksa.

Untuk meredakan berbagai siksaan menstruasi tersebut, ada beberapa obat-obatan penghilang nyeri yang bisa digunakan.

Namun jika Anda menghindari obat-obatan kimia, Anda bisa melakukan terapi alami untuk meredakan nyeri menstruasi.

Baca juga: Kram Perut di Luar Masa Menstruasi? Bisa Jadi Anda Tengah Mengalami Ini

Cara meredakan siksaan menstruasi

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini 7 tips meredakan atau mengurangi kram menstruasi dengan cara-cara alami:

1. Minum banyak air

Minum banyak air bisa meredakan sakit kepala akibat menstruasiUnsplash/Manki Kim Minum banyak air bisa meredakan sakit kepala akibat menstruasi
Dilansir dari Times of India, selama menstruasi, Anda haruslah menambah asupan air mineral sebanyak-banyaknya.

Kekurangan air bisa menambah parah efek dari menstruasi, Anda bisa terdera perut kembung juga sakit kepala.

2. Makan sayuran hijau yang mengandung zat besi

Ketika menstruasi datang, perbanyaklah mengonsumsi bayam, kacang-kacangan, juga brokoli yang mengandung zat besi tinggi.

Menstruasi membuat kita kehilangan banyak darah yang mengandung zat besi, hal ini lah yang bisa memicu kelelahan yang kelesuan.

Baca juga: Kenapa Jadwal Menstruasi Bisa Bareng Teman Terdekat? Ternyata, Ada Penjelasannya...

3. Minum teh

Teh mint bisa digunakan untuk meredakan kram menstruasi.Unsplash/Wesual Click Teh mint bisa digunakan untuk meredakan kram menstruasi.
Untuk meredakan nyeri yang ada, Anda bisa menyeduh teh yang mengandung senyawa antiinflamasi seperti teh jahe, teh lemon, teh kunyit dan teh mint.

Teh-teh ini bisa melawan peradangan sehingga mengurangi nyeri sendi dan tulang yang terjadi selama menstruasi.

Selain itu, teh dengan antiinflamasi ini juga efektif digunakan meredakan kram otot yang terjadi di sekitar area perut selama menstruasi datang.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

KAI Berikan Diskon 30 Persen untuk Agen Travel selama Periode Lebaran

KAI Berikan Diskon 30 Persen untuk Agen Travel selama Periode Lebaran

Tren
7 Poin Penting Isi RUU DKJ, Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat

7 Poin Penting Isi RUU DKJ, Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat

Tren
Sempat Tak Terdeteksi Radar, Ilmuwan Temukan Gunung Api Setinggi 9 Kilometer di Planet Mars

Sempat Tak Terdeteksi Radar, Ilmuwan Temukan Gunung Api Setinggi 9 Kilometer di Planet Mars

Tren
7 Makanan yang Perlu Dihindari Saat Berbuka Puasa Menurut Ahli Gizi

7 Makanan yang Perlu Dihindari Saat Berbuka Puasa Menurut Ahli Gizi

Tren
DPR dan Pemerintah Sepakat Gubernur Jakarta Dipilih lewat Pilkada

DPR dan Pemerintah Sepakat Gubernur Jakarta Dipilih lewat Pilkada

Tren
Viral, Video Ayam Gundul Hidup Tanpa Bulu, Ini Penjelasan Dokter Hewan

Viral, Video Ayam Gundul Hidup Tanpa Bulu, Ini Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Minum Tablet Tambah Darah Diklaim Ampuh Cegah Lemas Saat Puasa, Ini Penjelasan Ahli Gizi

Minum Tablet Tambah Darah Diklaim Ampuh Cegah Lemas Saat Puasa, Ini Penjelasan Ahli Gizi

Tren
Kesaksian Jurnalis Al Jazeera yang Ditangkap Pasukan Israel Saat Meliput di RS Al-Shifa

Kesaksian Jurnalis Al Jazeera yang Ditangkap Pasukan Israel Saat Meliput di RS Al-Shifa

Tren
2 WNI Diduga Curi Data Jet Tempur KF-21 Korea Selatan, Ini Kata Kemenlu

2 WNI Diduga Curi Data Jet Tempur KF-21 Korea Selatan, Ini Kata Kemenlu

Tren
Dibuka Dua Hari Lagi, Berikut Syarat dan Prosedur Pendaftaran UTBK-SNBT 2024

Dibuka Dua Hari Lagi, Berikut Syarat dan Prosedur Pendaftaran UTBK-SNBT 2024

Tren
Profil Soenarko, Eks Danjen Kopassus Pimpin Demo Pilpres 2024 di KPU

Profil Soenarko, Eks Danjen Kopassus Pimpin Demo Pilpres 2024 di KPU

Tren
Benarkah Soundtrack Serial 'Avatar The Last Airbender' Terinspirasi dari Tari Kecak Indonesia?

Benarkah Soundtrack Serial "Avatar The Last Airbender" Terinspirasi dari Tari Kecak Indonesia?

Tren
Penumpang Keluhkan AC KA Airlangga Bocor tapi Cuma Dilakban oleh Petugas, KAI Beri Penjelasan

Penumpang Keluhkan AC KA Airlangga Bocor tapi Cuma Dilakban oleh Petugas, KAI Beri Penjelasan

Tren
Paspampres Bantah Petugasnya Adang Kakek yang Pergi ke Masjid di Labuhanbatu Saat Kunjungan Jokowi

Paspampres Bantah Petugasnya Adang Kakek yang Pergi ke Masjid di Labuhanbatu Saat Kunjungan Jokowi

Tren
Menilik Tragedi Thalidomide, Bencana Medis Terbesar yang Korbankan Puluhan Ribu Bayi

Menilik Tragedi Thalidomide, Bencana Medis Terbesar yang Korbankan Puluhan Ribu Bayi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com