Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serang Penyintas Covid-19, Simak 5 Gejala Infeksi Jamur Hitam

Kompas.com - 24/07/2021, 18:45 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

Sumber Kompas.com

- Nyeri dada

- Sesak napas

- Umumnya, pengobatan standar tidak bisa mengatasi gejalanya

Baca juga: Setelah Jamur Hitam dan Putih, Muncul Jamur Aspergillosis di India, Apa Itu?

4. Mukormikosis diseminata

Mukormikosis diseminata adalah infeksi yang menyebar melalui aliran darah, dapat menyebar ke organ lain, termasuk otak, limpa, jantung, dan lain-lain.

Biasanya mukormikosis diseminata ini terjadi pada kondisi penyakit berat, dan sulit mengetahui gejala khusus.

Mukormikosis diseminata yang menyerang pasien infeksi otak dapat mengalami perubahan status mental atau koma.

5. Mukormikosis kulit

Gejala yang sering muncul akibat Mukormikosis kulit, yakni:

- Lecet atau bisul

- Area yang terinfeksi menjadi hitam

- Nyeri

- Hangat

- Kemerahan berlebihan

- Bengkak di sekitar luka

Sumber: KOMPAS.com

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Kompas.com
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com