Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanya Jawab Seputar Beasiswa Aperti BUMN untuk Lulusan SMA/SMK 2021

Kompas.com - 18/06/2021, 20:50 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

6. Bagaimana jadwal pendaftaran beasiswa Aperti BUMN 2021?

  • Launching beasiswa: 12 Juni 2021
  • Batas pendaftaran: 23 Juli 2021
  • Seleksi administrasi: 30 Juli 2021
  • Pengumuman hasil seleksi administrasi: 6 Agustus 2021
  • Seleksi wawancara: 9-12 Agustus 2021
  • Pengumuman hasil seleksi: 16 Agustus 2021

7. Apa saja syarat pendaftaran beasiswa Aperti BUMN 2021?

  • Siswa SMA/SMK/MA lulusan 2020 dan 2021
  • Melampirkan nilai rapor semester 1 sampai dengan 5
  • Melampirkan sertifikat jika ada
  • Berkas pendaftaran diunggah secara online pada website perguruan tinggi yang dipilih
  • Peserta hanya boleh memilih 1 tujuan perguruan tinggi

Baca juga: 16 Universitas Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2022 dan Skornya

Sekilas tentang Aperti BUMN

Perguruan tinggi yang tergabung dalam Aperti BUMN memiliki kedekatannya dengan industri, yang memungkinkan anggotanya berkolaborasi untuk mengimplementasikan konsep Triple Helix (Academic, Business, and Government).

Ada spesialisasi dari masing-masing perguruan tinggi, meliputi:

  • IT PLN memiliki spesialisasi di bidang ketenagalistrikan
  • TEL-U di bidang teknologi informasi dan komunikasi
  • Universitas Pertamina di bidang energi
  • STIMLOG di bidang manajemen logistik, transportasi dan rantai pasok
  • UISI di bidang bisnis dan teknologi persemanan
  • Poltekpos di bidang logistik, supply chain management & e-commerce
  • ITTS di bidang teknologi komunikasi
  • BRI Institute di bidang teknologi keuangan digital (digital financial technology) dan technopreneurship.

Baca juga: Ramai Slip Gaji Petugas Kebersihan Pertamina Rp 13 Juta, Benarkah?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

4 Mitos tentang Suplemen yang Banyak Beredar

4 Mitos tentang Suplemen yang Banyak Beredar

Tren
Aktivitas Kegempaan di Gunung Gamalama Meningkat, Warga Diimbau Waspada

Aktivitas Kegempaan di Gunung Gamalama Meningkat, Warga Diimbau Waspada

Tren
10 Rudal Balistik dengan Jangkauan Terjauh di Dunia Beserta Negara Pemiliknya

10 Rudal Balistik dengan Jangkauan Terjauh di Dunia Beserta Negara Pemiliknya

Tren
WNI Ceritakan Cara UEA Menangani Banjir: Ada Peringatan Dini, Mobil Pompa, dan Denda

WNI Ceritakan Cara UEA Menangani Banjir: Ada Peringatan Dini, Mobil Pompa, dan Denda

Tren
Ada 18.557 Formasi CASN Bawaslu 2024, Ini 5 Posisi dengan Daya Tampung Terbanyak

Ada 18.557 Formasi CASN Bawaslu 2024, Ini 5 Posisi dengan Daya Tampung Terbanyak

Tren
Israel Lancarkan Serangan Balasan ke Iran, Wilayah Ini Jadi Sasaran

Israel Lancarkan Serangan Balasan ke Iran, Wilayah Ini Jadi Sasaran

Tren
Media Asing Soroti Kemenangan Indonesia atas Australia di Piala Asia U23

Media Asing Soroti Kemenangan Indonesia atas Australia di Piala Asia U23

Tren
Cara Bikin Stiker Langsung dari Aplikasi WhatsApp, Cepat dan Mudah

Cara Bikin Stiker Langsung dari Aplikasi WhatsApp, Cepat dan Mudah

Tren
Ramai soal Penumpang Mudik Motis Buka Pintu Kereta Saat Perjalanan, KAI Ingatkan Bahaya dan Sanksinya

Ramai soal Penumpang Mudik Motis Buka Pintu Kereta Saat Perjalanan, KAI Ingatkan Bahaya dan Sanksinya

Tren
Israel Membalas Serangan, Sistem Pertahanan Udara Iran Telah Diaktifkan

Israel Membalas Serangan, Sistem Pertahanan Udara Iran Telah Diaktifkan

Tren
Rp 255 Triliun Berbanding Rp 1,6 Triliun, Mengapa Apple Lebih Tertarik Berinvestasi di Vietnam?

Rp 255 Triliun Berbanding Rp 1,6 Triliun, Mengapa Apple Lebih Tertarik Berinvestasi di Vietnam?

Tren
Israel Balas Serangan, Luncurkan Rudal ke Wilayah Iran

Israel Balas Serangan, Luncurkan Rudal ke Wilayah Iran

Tren
Mengenal Rest Area Tipe A, B, dan C di Jalan Tol, Apa Bedanya?

Mengenal Rest Area Tipe A, B, dan C di Jalan Tol, Apa Bedanya?

Tren
Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Tren
Eks ART Menggugat, Ini Perjalanan Kasus Mafia Tanah yang Dialami Keluarga Nirina Zubir

Eks ART Menggugat, Ini Perjalanan Kasus Mafia Tanah yang Dialami Keluarga Nirina Zubir

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com