Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Perguruan Tinggi Terbaik di Dunia Versi 4ICU UniRank 2021

Kompas.com - 22/02/2021, 11:05 WIB
Jawahir Gustav Rizal,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

U of M berdiri pada 1817, dan berlokasi di kota Ann Arbor, negara bagian Michigan. Perguruan tinggi tersebut juga memiliki kampus cabang di Dearborn dan Flint.

Berdasarkan data 4ICU UniRank, U of M merupakan kampus yang sangat besar, dengan jumlah penerimaan mahasiswa tercatat lebih dari 45.000 orang.

U of M menawarkan beragam program studi untuk jenjang S1 dan juga seterusnya.

9. University of Washington (UW)

UW berdiri pada 1861, dan berlokasi di kota Seattle, negara bagian Washington. Perguruan tinggi tersebut juga memiliki kampus cabang di Bothell dan Tacoma.

Berdasarkan data 4ICU UniRank, UW merupakan kampus yang sangat besar, dengan jumlah penerimaan mahasiswa tercatat lebih dari 45.000 orang.

UW menawarkan beragam program studi untuk jenjang S1 dan juga seterusnya.

10. University of Minnesota-Twin Cities

University of Minnesota berdiri pada 1851, dan berlokasi di kota Minneapolis, negara bagian Minnesota. Perguruan tinggi tersebut juga memiliki kampus cabang di Crookston, Duluth, Morris, dan Rochester.

Berdasarkan data 4ICU UniRank, University of Minnesota merupakan kampus yang sangat besar, dengan jumlah penerimaan mahasiswa tercatat lebih dari 45.000 orang.

University of Minnesota menawarkan beragam program studi untuk jenjang S1 dan juga seterusnya.

Kriteria pemeringkatan

Adapun penilaian dilakukan dengan menggunakan sistem algoritma dari lima website yang dianggap netral dan independen, yaitu Moz Domain Authority, Alexa Global Rank, SimilarWeb Global Rank, Majestic Reffering Domains, serta Majestic Trust Flow.

"Tujuan kami adalah untuk menyediakan tabel peringkat non-akademik dari universitas-universitas terbaik di dunia berdasarkan metrik web yang valid, tidak bias, dan tidak dapat dipengaruhi, yang disediakan oleh sumber informasi web independen bukan dari data yang dikirimkan oleh universitas itu sendiri," tulis 4ICU UniRank di laman web mereka.

4ICU UniRank mencatat, untuk edisi 2021, terdapat 577 perguruan tinggi di Indonesia, yang memenuhi kriteria pemeringkatan.

Menurut 4ICU UniRank, ada tiga kriteria yang harus dipenuhi perguruan tinggi, yaitu:

  • Telah terakreditasi oleh lembaga terkait pendidikan tinggi yang sesuai di setiap negara
  • Menawarkan gelar sarjana empat tahun dan pascasarjana
  • Memberikan pendidikan dalam format tradisional, tatap muka, dan non jarak jauh

Sementara, hasil penilaian atau skor dari masing-masing universitas, dan proses penghitungannya tidak dipublikasikan di laman 4ICU UniRank.

Selain karena alasan hak cipta, hal tersebut juga dilakukan untuk mengurangi kemungkinan tindak manipulasi dari website masing-masing universitas, yang bertujuan meraih peringkat bagus.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Benarkah Tidur di Kamar Tanpa Jendela Berakibat TBC? Ini Kata Dokter

Tren
Ini Daftar Kenaikan HET Beras Premium dan Medium hingga 31 Mei 2024

Ini Daftar Kenaikan HET Beras Premium dan Medium hingga 31 Mei 2024

Tren
Ramai soal Nadiem Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris, Ini Kata Kemendikbud Ristek

Ramai soal Nadiem Akan Wajibkan Pelajaran Bahasa Inggris, Ini Kata Kemendikbud Ristek

Tren
Media Korsel Soroti Pertemuan Hwang Seon-hong dan Shin Tae-yong di Piala Asia U23

Media Korsel Soroti Pertemuan Hwang Seon-hong dan Shin Tae-yong di Piala Asia U23

Tren
10 Ras Anjing Pendamping yang Cocok Dipelihara di Usia Tua

10 Ras Anjing Pendamping yang Cocok Dipelihara di Usia Tua

Tren
5 Manfaat Kesehatan Daging Buah Kelapa Muda, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol

5 Manfaat Kesehatan Daging Buah Kelapa Muda, Salah Satunya Menurunkan Kolesterol

Tren
Viral, Video Sopir Bus Cekcok dengan Pengendara Motor di Purworejo, Ini Kata Polisi

Viral, Video Sopir Bus Cekcok dengan Pengendara Motor di Purworejo, Ini Kata Polisi

Tren
PDI-P Laporkan Hasil Pilpres 2024 ke PTUN Usai Putusan MK, Apa Efeknya?

PDI-P Laporkan Hasil Pilpres 2024 ke PTUN Usai Putusan MK, Apa Efeknya?

Tren
UKT Unsoed Tembus Belasan-Puluhan Juta, Kampus Sebut Mahasiswa Bisa Ajukan Keringanan

UKT Unsoed Tembus Belasan-Puluhan Juta, Kampus Sebut Mahasiswa Bisa Ajukan Keringanan

Tren
Sejarah dan Makna Setiap Warna pada Lima Cincin di Logo Olimpiade

Sejarah dan Makna Setiap Warna pada Lima Cincin di Logo Olimpiade

Tren
Ramai Anjuran Pakai Masker karena Gas Beracun SO2 Menyebar di Kalimantan, Ini Kata BMKG

Ramai Anjuran Pakai Masker karena Gas Beracun SO2 Menyebar di Kalimantan, Ini Kata BMKG

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang Lebih dari Sebulan, 38 Meninggal dan Ribuan Mengungsi

Kenya Diterjang Banjir Bandang Lebih dari Sebulan, 38 Meninggal dan Ribuan Mengungsi

Tren
Dari Jakarta ke Penang, WNI Akhirnya Berhasil Obati Katarak di Korea

Dari Jakarta ke Penang, WNI Akhirnya Berhasil Obati Katarak di Korea

Tren
Warganet Kaitkan Kenaikan UKT Unsoed dengan Peralihan Menuju PTN-BH, Ini Penjelasan Kampus

Warganet Kaitkan Kenaikan UKT Unsoed dengan Peralihan Menuju PTN-BH, Ini Penjelasan Kampus

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com