Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Masker Disebut Lebih Efektif Cegah Covid-19 Dibanding Vaksin...

Kompas.com - 17/09/2020, 16:11 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Fauci, yang merupakan direktur Institut Nasional Alergi dan Penyakit Menular, mengatakan bahwa para ilmuwan mengharapkan vaksin yang setidaknya 75 persen efektif.

Namun Badan Pengawas Obat dan Makanan AS (FDA) mengatakan akan mengesahkan vaksin virus corona selama aman dan setidaknya 50 persen efektif.

Vaksin yang 50 persen efektif kira-kira setara dengan vaksin influenza tetapi di bawah efektivitas satu dosis vaksinasi campak, yang sekitar 93 persen efektif.

Baca juga: CDC Tambahkan 6 Gejala Baru Virus Corona, Apa Saja?

Setelah pernyataan masker kemungkinan lebih efektif daripada vaksin keluar dari mulut Robert, Presiden AS Donald Trump langsung membantahnya.

Menurut Trump, vaksin jauh lebih penting daripada masker.

"Masker tidak sepenting vaksin. Tetapi, masker mungkin membantu," ujar Trump dikutip dari Business Insider, Rabu (16/9/2020).

Baca juga: Anies Larang OTG Covid-19 Isolasi Mandiri di Rumah, Benarkah Akan Menularkan ke Anggota Keluarga Lain?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com