Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

INFOGRAFIK: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Wilayah Yogyakarta Selama Ramadhan 2020

Kompas.com - 24/04/2020, 23:30 WIB
Akbar Bhayu Tamtomo,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Marhaban Ya Ramadhan. Selamat datang bulan Ramadhan. Mayoritas umat Islam di Indonesia menjalankan ibadah Ramadhan 1441 Hijriah/2020 Masehi dimulai pada hari ini, Jumat (24/4/2020).

Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Agama telah menetapkan 1 Ramadhan 1441 Hijriah jatuh pada Jumat, 24 April 2020.

Penetapan itu berdasarkan sidang isbat yang digelar pada Kamis (23/4/2020) di Kementerian Agama, Jakarta.

Bagi Anda yang berada di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya, berikut jadwal imsak dan buka puasa di wilayah Anda selama Ramadhan 2020.

 

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Ramadhan 1441 H/2020 M untuk Wilayah Yogyakarta dan Sekitarnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com