Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Ini dalam Sejarah: Pangeran Charles dan Putri Diana Resmi Bercerai

Kompas.com - 09/12/2019, 05:30 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi

Sementara itu, tak lama dari perceraiannya dengan Charles, Diana diisukan dekat dengan Dodi Fayed.

Fayed adalah pria yang berada satu mobil dengan Diana ketika kecelakaan maut terjadi di Paris, Perancis pada 31 Agustus 1997.

Fayed dan Diana meninggal dalam kejadiaan nahas itu.

Hasil investigasi menunjukkan, kecelakaan terjadi akibat sang supir tengah mabuk berat dalam mengemudikan mobil. Di sisi lain, ia harus membawa Diana pergi menjauh dari kejaran fotografer paparazi yang saat itu terus memburu Diana ke manapun saat ia bepergian.

Diana memang gagal menjadi Ratu di Kerajaan Inggris mendampingi Charles jika suatu hari tahta kerajaan jatuh ke tangannya dari Ratu Elizabeth II yang saat ini masih memimpin.

Meskipun begitu, ia berhasil tampil menjadi ratu di hati banyak orang ketika itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com