Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Perguruan Tinggi Indonesia yang Masuk 200 Besar Terbaik Asia

Kompas.com - 30/11/2019, 10:44 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah lembaga pemeringkatan universitas di kawasan maupun dunia telah merilis hasil pemeringakatannya.

Tiga di antaranya adalah QS World Ranking, 4ICU, dan Webometrics.

Dari pemeringkatan ketiga lembaga ini, sejumlah perguruan tinggi Indonesia masuk dalam daftar 200 besar di kawasan Asia.

Masing-masing lembaga pemeringkatan memiliki indikator yang berbeda dalam melakukan pemeringkatan.

Selengkapnya, simak daftar perguruan tinggi Indonesia yang masuk daftar 200 besar Asia versi ketiga lembaga tersebut:

QS World Ranking

Pemeringkatan yang dikeluarkan oleh QS World Ranking 2020 dirilis pada Rabu (27/11/2019).

Lembaga ini menggunakan 11 indikator utama sebagai dasar penilaiannya.

Sebelas indikator tersebut di antaranya:

  • Kolaborasi riset dengan pihak internasional
  • Reputasi akademik
  • Rasio fakultas dan peserta didik
  • Mengukur banyaknya kutipan yang digunakan dalam karya akademik yang dihasilkan
  • Jumlah tenaga pendidik asing, mahasiswa internasional, hingga jumlah staf yang memiliki gelar PhD.

Dengan menggunakan sejumlah indikator yang telah disebutkan, berikut ini 5 perguruann tinggi di Indonesia yang masuk dalam daftar 200 perguruan tinggi terbaik di Asia versi QA World Ranking.

1. Universitas Indonesia (59)
2. Universitas Gadjah Mada (63)
3. Institut Teknologi Bandung (66)
4.Institut Pertanian Bogor (161)
5. Universitas Airlangga (175)

4ICU 2019

4ICU merupakan salah satu lembaga pemeringkat perguruan tinggi di dunia yang bisa dilihat dalam skala global, region, maupun masing-masing negara.

Sebagai kriteria, lembaga ini menjadikan beberapa poin pokok sebagai dasar penilaiannya terhadap lembaga-lembaga pendidikan tinggi yang ada.

Pertama, perguruan tinggi yang mendapat lisensi atau akreditasi dari organisasi penilai di negara tersebut.

Selanjutnya, perguruan tinggi itu menawarkan program pendidikan mulai dari sarjana hingga pascasarjana, baik magister maupun doktoral.

Ketiga, menyediakan pelatihan atau pengajaran yang menggunaan sistem pendidikan tradisional yang melibatkan interaksi langsung atau tatap muka dan tidak dilakukan dari jarak jauh.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Profil Shaun Evans, Wasit Indonesia vs Korsel Piala Asia U23 2024

Tren
Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Kenya Diterjang Banjir Bandang, KBRI Pastikan Kondisi WNI Aman

Tren
Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Jadwal Festival Lampion Waisak Borobudur 2024, Tukar Tiket Mulai Mei

Tren
Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Penelitian Menemukan Bagaimana Kucing Menghasilkan Suara Dengkuran Uniknya

Tren
Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Daftar Pelatih Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Shin Tae-yong Paling Lama

Tren
Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Belum Terjual, Mobil Mario Dandy Dilelang mulai Rp 809 Juta, Simak Cara Belinya

Tren
Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Shin Tae-yong dan Pratama Arhan Akan Hadapi Rekannya

Tren
Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Jadwal dan Live Streaming Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U23, Kick Off 00.30 WIB

Tren
Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Kronologi Perampok Sebar Uang Curian Rp 250 Juta untuk Mengecoh Kejaran Warga di Jambi

Tren
20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

20 Negara Penduduk Terbanyak di Dunia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Ilmuwan Akhirnya Tahu Apa Isi Bulan, Disebut Mirip dengan Bumi

Tren
14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

14 Kepala Daerah Penerima Satyalancana dari Jokowi, Ada Bobby tapi Gibran Batal Hadir

Tren
KAI Sediakan Fitur 'Connecting Train' untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

KAI Sediakan Fitur "Connecting Train" untuk Penumpang yang Tidak Dapat Tiket di Stasiun

Tren
Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Daftar Dugaan Keterlibatan Keluarga SYL dalam Pencucian Uang, Digunakan untuk Skincare dan Renovasi Rumah

Tren
Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Daftar Keluarga Jokowi yang Terima Penghargaan, Terbaru Bobby Nasution

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com