Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

#Situbondo

Terlelap Tidur, Warga Desa di Situbondo Diserang Massa, 4 Mobil Dirusak, Satu Kios Bensin Dibakar
Terlelap Tidur, Warga Desa di Situbondo Diserang Massa, 4 Mobil Dirusak, Satu Kios Bensin Dibakar
Bentrokan massa di Situbondo berujung perusakan rumah dan kendaraan milik warga. Setidaknya 4 unit mobil dirusak, dan satu kios bensin dibakar.
Regional
Bayar Rp 105 Juta, Dua Warga Situbondo Gagal Jadi CPNS
Bayar Rp 105 Juta, Dua Warga Situbondo Gagal Jadi CPNS
Nuraini (35), oknum pegawai negeri sipil (PNS) di Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Pemkab Situbondo, dilaporkan ke Polres Situbondo karena diduga melakukan penipuan Rp 105 juta.
Regional
Buku Pelajaran Berbau Porno Resahkan Orangtua Siswa di Situbondo
Buku Pelajaran Berbau Porno Resahkan Orangtua Siswa di Situbondo
Buku paket untuk mata pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (Penjas Orkes) untuk siswa kelas V SD ditemukan mengandung unsur pornografi, Senin (30/9/2013). Buku tersebut diterima siswa SDN 02 Tenggir, Kecamatan Panji, Situbondo, Jawa Timur.
Regional
20 Siswi dan 1 Guru SMK di Situbondo Kesurupan
20 Siswi dan 1 Guru SMK di Situbondo Kesurupan
Sebanyak 30 siswi SMK Negeri 1 Kendit, Situbondo, Jawa Timur, mengalami kesurupan massal di halaman sekolah, Selasa (17/9/2013). Mereka ambruk sembari berteriak histeris saat akan mengikuti peringatan hari ulang tahun (HUT) kedelapan sekolah.
Regional
PNS Muslim Situbondo Wajib Shalat Dzuhur Berjamaah
PNS Muslim Situbondo Wajib Shalat Dzuhur Berjamaah
Bupati Situbondo, Jawa Timur, Dadang Wigiarto mewajibkan semua pegawai negeri sipil (PNS) Muslim di lingkungan Pemkab Situbondo melaksanakan ibadah shalat dzuhur secara berjamaah.
Regional

All News

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads