Begitu memulai permainan gitar mereka untuk lagu I Got Your Back, Six Strings langsung disambut tepuk riuh para penonton yang menyemut di depan panggung.
Dalam pertunjukan bernama Dandelion di Teater Salihara, Jakarta Selatan, pada Sabtu (28/5/2016), Monita Tahalea menampilkan 16 lagu di hadapan kira-kira 250 orang penonton.
Happy Salma mengaku terkejut dengan keputusan Reza Rahadian. Reza mengaku membatalkan dua atau tiga kontrak kerja lain demi terlibat dalam pertunjukan teater Bunga Penutup Abad.