Aurel (15), salah seorang teman Dinda Devika boru Siregar diperiksa oleh unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Pematangsiantar terkait pengeroyokan terhadap siswi kelas XI IPA V SMA Negeri 3 Pematangsiantar, beberapa hari lalu.
03/03/2015, 23:20 WIB