Kepala Badan Ekonomi Kreatif (BEK), Triawan Munaf akan menggenjot industri game dan aplikasi di Indonesia. Menurut dia, kebanyakan developer game di Indonesia saat ini hanya berminat jadi kontraktor.
Sekretaris Kabinet Andi Widjajanto mengatakan, Presiden Joko Widodo memberikan waktu tiga bulan untuk Triawan Munaf merampungkan susunan organisasi di Badan Ekonomi Kreatif.