Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

#Ambon

Sejumlah Masyarakat Ambon Enggan Pakai Masker, Lebih Pilih Tingkatkan Daya Tahan Tubuh
Sejumlah Masyarakat Ambon Enggan Pakai Masker, Lebih Pilih Tingkatkan Daya Tahan Tubuh
Sejumlah masyarakat percaya Kota Ambon masih terbebas dari penyebaran virus corona. Mereka lebih memilih meningkatkan daya tahan tubuh.
Regional
70 Hektar Daerah Resapan Air di Ambon Dibangun Perumahan
70 Hektar Daerah Resapan Air di Ambon Dibangun Perumahan
Daerah resapan air di kawasan perbukitan Lateri, Kecamatan Baguala Ambon terlihat gundul. Kawasan perbukitan yang dulunya hijau dengan pepohonan, kini tampak gersang lantaran dijadikan kawasan perumahan PT Blitz yang telah beroperasi sejak 2012.
Regional
Seniman Ambon Kenang 340 Tahun Tsunami Dahsyat
Seniman Ambon Kenang 340 Tahun Tsunami Dahsyat
Sekitar seratus warga dari berbagai komunitas sastra dan seni di Ambon Selasa (18/2/2014) malam berkumpul di sebuah kafe sederhana tepatnya di titik nol Kota Ambon sambil menggelar refleksi mengenang 340 tahun bencana Tsunami di Ambon yang terjadi pada 1
Regional
Sopir Angkot Mogok, Warga di Ambon Telantar
Sopir Angkot Mogok, Warga di Ambon Telantar
Ratusan warga di Ambon yang umumnya tinggal di kawasan Kebun Cengkeh dan sekitarnya telantar di sejumlah jalan menyusul aksi mogok para sopir angkutan kota (angkot) jurusan Kebun Cengkeh di Ambon, Jumat (7/2/2014) siang tadi.
Regional
Teman Dipukul Polisi, Sopir Angkot di Ambon Mogok
Teman Dipukul Polisi, Sopir Angkot di Ambon Mogok
Ratusan sopir angkutan kota (angkot) jurusan Kebun Cengkeh di Ambon menggelar aksi mogok dengan cara memarkir angkot masing-masing di pinggir jalan di kawasan Kebun Cengkeh Ambon.
Regional

All News

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads