KOMPAS.com - Mukjizat adalah peristiwa ajaib yang sukar dijangkau oleh kemampuan akal manusia.
Setiap nabi dan rasul memiliki diberikan mukjizat, yang menjadi tanda kebesaran dan keagungan Allah.
Mukjizat setiap nabi dan rasul berbeda-beda, biasanya disesuaikan dengan keadaan kaumnya.
Nabi Ibrahim merupakan nabi dan rasul Allah yang sangat penting bagi tiga agama besar, yakni Islam, Kristen, dan Yahudi.
Selain itu, Nabi Ibrahim dijuluki sebagai Bapak Para Nabi, karena dari keturunannya lahir banyak nabi.
Sebagai utusan Allah, Nabi Ibrahim mempunyai banyak mukjizat yang sudah tampak sejak masih bayi.
Apa saja mukjizat yang dimiliki Nabi Ibrahim?
Baca juga: Siapa Raja Babilonia yang Berhadapan dengan Nabi Ibrahim?
Nabi Ibrahim lahir pada saat Babilonia dipimpin oleh Raja Namrud, yang mengeluarkan perintah untuk membunuh setiap bayi.
Perintah itu dikeluarkan setelah Raja Namrud bermimpi akan ada bayi laki-laki yang menghancurkan kekuasaannya.
Karena alasan itu, ibu Nabi Ibrahim melahirkan di dalam gua yang tidak terjangkau tentara kerajaan dan tetap tinggal selama beberapa waktu.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.