Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 31/05/2023, 16:30 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Kompetisi antarklub Eropa musim ini menjadi panggung para pemain Argentina. Dari enam tim finalis di tiga level kompetisi, semuanya punya pemain asal Negeri Tango.

Mulai tengah pekan ini, sepak bola Eropa akan menggelar partai final kompetisi antarklub dari Conference League, Liga Europa, hingga Liga Champions.

Rangkaian final kompetisi Eropa 2023 akan dibuka dengan partai puncak Liga Europa yang mempertemukan Sevilla dengan AS Roma.

Laga Sevilla vs AS Roma tersebut bakal digelar di Puskas Arena, Budapest, pada Kamis (1/6/2023) dini hari WIB.

Baca juga: Jadwal Final Liga Europa 2023: Sevilla Vs AS Roma, Rekor Siapa Bakal Ternoda?

Kemudian pada pekan depan, giliran Conference League yang akan memainkan laga final antara West Ham United dan Fiorentina.

Duel West Ham vs Fiorentina pada partai puncak Conference League bakal diselenggarakan di Fortuna Arena, Praha, pada Kamis (8/6/2023) dini hari WIB.

Puncak kompetisi antarklub Benua Biru musim ini akan ditutup duel Manchester City vs Inter Milan pada final Liga Champions di Ataturk Olympic Stadium, Istanbul, Turkiye, 11 Juni mendatang.

Baca juga: Prediksi Final Liga Champions Man City Vs Inter Milan: Nerazzurri Punya Keuntungan

Semua tim finalis punya pemain Argentina

Ada satu fakta menarik dalam final kompetisi Eropa musim ini. Semua tim finalis setidaknya punya satu pemain asal Argentina.

Finalis Liga Champions, Inter Milan, punya wakil Argentina dalam diri Lautaro Martinez dan Joaquin Correa.

Di final nanti, Lautaro akan bertemu kompatriotnya di skuad La Albiceleste yang membela Manchester City, Julian Alvarez.

Striker Manchester City, Julian Alvarez, berselebrasi usai mencetak gol pembuka ke gawang Chelsea dalam pekan ke-37 Liga Inggris 2022-2023. Laga Man City vs Chelsea berlangsung di Stadion Etihad pada Minggu (21/5/2023). (Foto oleh Oli SCARFF / AFP) OLI SCARFF/AFP Striker Manchester City, Julian Alvarez, berselebrasi usai mencetak gol pembuka ke gawang Chelsea dalam pekan ke-37 Liga Inggris 2022-2023. Laga Man City vs Chelsea berlangsung di Stadion Etihad pada Minggu (21/5/2023). (Foto oleh Oli SCARFF / AFP)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Indonesia Raih Medali Pertama Asian Games 2022, Perunggu dari Dayung

Indonesia Raih Medali Pertama Asian Games 2022, Perunggu dari Dayung

Sports
Alasan Pemain Persebaya, Arief Catur, Jadi Idola Baru Bonek

Alasan Pemain Persebaya, Arief Catur, Jadi Idola Baru Bonek

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Utara, Waspadai Main Ngotot Lawan, Garuda!

Indonesia Vs Korea Utara, Waspadai Main Ngotot Lawan, Garuda!

Liga Indonesia
Kata Ze Valente Usai Jadi Aktor di Balik Kekalahan Sang Ayah dan Arema

Kata Ze Valente Usai Jadi Aktor di Balik Kekalahan Sang Ayah dan Arema

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Utara, Garuda Waspadai Kecepatan Pemain Lawan

Indonesia Vs Korea Utara, Garuda Waspadai Kecepatan Pemain Lawan

Liga Indonesia
Respons Bruno Fernandes Usai Bawa Man United Keluar Tren Negatif

Respons Bruno Fernandes Usai Bawa Man United Keluar Tren Negatif

Liga Inggris
Daftar Posisi Start MotoGP India, Bezzecchi Dibayangi Martin-Bagnaia

Daftar Posisi Start MotoGP India, Bezzecchi Dibayangi Martin-Bagnaia

Motogp
Hasil Bhayangkara FC Vs Persib, Ciro Alves dan Gol Ke-1.000 Persib

Hasil Bhayangkara FC Vs Persib, Ciro Alves dan Gol Ke-1.000 Persib

Liga Indonesia
Klasemen Liga 1, Persib Tembus 5 Besar, Persebaya Tempel Ketat

Klasemen Liga 1, Persib Tembus 5 Besar, Persebaya Tempel Ketat

Liga Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Utara, Hidup-Mati Garuda di Asian Games

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Utara, Hidup-Mati Garuda di Asian Games

Liga Indonesia
Persebaya dan Bonek Donasikan Rp 100 Juta bagi Korban Tragedi Kanjuruhan

Persebaya dan Bonek Donasikan Rp 100 Juta bagi Korban Tragedi Kanjuruhan

Liga Indonesia
Klasemen Liga Spanyol, Barcelona ke Puncak Usai Menang Dramatis

Klasemen Liga Spanyol, Barcelona ke Puncak Usai Menang Dramatis

Liga Spanyol
Klasemen Liga Inggris, Man City Sempurna, Man United Tembus 10 Besar

Klasemen Liga Inggris, Man City Sempurna, Man United Tembus 10 Besar

Liga Inggris
Hasil Burnley Vs Man United, Kapten Bruno Fernandes Jadi Pembeda

Hasil Burnley Vs Man United, Kapten Bruno Fernandes Jadi Pembeda

Liga Inggris
Hasil Barcelona Vs Celta 3-2, 'Remontada' Pasukan Xavi Hernandez

Hasil Barcelona Vs Celta 3-2, "Remontada" Pasukan Xavi Hernandez

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com