Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Piala Sudirman 2023: Rinov/Pitha Menang, Indonesia Vs Jerman 1-0

Kompas.com - 16/05/2023, 09:46 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari memenangi partai pertama Indonesia vs Jerman pada lanjutan fase grup Piala Sudirman 2023. Kemenangan Rinov/Pitha membuat tim Merah Putih memimpin 1-0.

Tim bulu tangkis Indonesia bersua Jerman pada pertandingan kedua Grup B Piala Sudirman 2023 yang diselenggarakan di Suzhou, China.

Laga Indonesia vs Jerman pada lanjutan fase grup Piala Sudirman 2023 tersebut digelar di Lapangan 1 Suzhou Olympic Sports Centre, Suzhou, pada Selasa (16/5/2023) pagi WIB.

Pada pertandingan pertama, Indonesia berhasil mengalahkan Kanada dengan skor 5-0.

Jika mampu mengalahkan Jerman pada laga kedua ini, tim Merah Putih akan memastikan diri lolos ke perempat final.

Baca juga: Jadwal Piala Sudirman 2023: Indonesia Vs Jerman, Kans Merah Putih ke Perempat Final

Menghadapi Jerman, tim Indonesia menurunkan ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari pada partai pertama.

Rinov/Pitha yang saat ini menduduki ranking 13 dunia menghadapi pasangan ganda campuran nomor dua Jerman, Jones Ralfy Jansen/Linda Efler.

Sebelumnya, Rinov/Pitha sudah dua kali melawan Jones/Linda dan selalu menang yaitu pada ajang Japan Open dan Hylo Open 2022.

Rinov dan Pitha bermain agresif pada awal gim pertama. Mereka langsung mencetak empat poin beruntun. Namun, usai meraih poin pertama, Jones/Linda mulai bisa mengimbangi permainan cepat Rinov/Pitha.

Saat interval gim pertama, Jones/Linda bisa berbalik unggul 11-10.

Selepas interval, Rinov/Pitha coba bermain lebih cepat untuk menggoyahkan transisi apik yang diperagakan Jones/Linda.

Baca juga: Line Up dan Link Live Streaming Indonesia Vs Jerman di Piala Sudirman 2023

Perubahan strategi Rinov dan Pitha menampakkan hasil. Mereka melesat meninggalkan Jones/Linda 15-11. Akan tetapi, Jones/Linda lagi-lagi bisa menyusul secara perlahan.

Sebuah flick service Linda dinyatakan masuk. Pasangan Jerman pun menyamakan skor 17-17.

Rinov/Pitha lantas bisa lepas dari tekanan untuk mengamankan gim pertama dengan skor 21-19. Kesalahan Jones Ralfy Jansen menjadi penentu kemenangan Rinov/Pitha pada gim pertama.

Rinov/Pitha kembali bermain solid pada gim ketiga. Mereka sering menyerbu posisi Jones yang pada gim pertama kerap melakukan kesalahan.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Badminton
Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Liga Indonesia
Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com