Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Skuad Timnas Voli Putri di SEA Games 2023: Tanpa Shella dan Yolla

Kompas.com - 29/03/2023, 06:40 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Induk organisasi bola voli Indonesia, PBVSI, telah mengumumkan 14 pemain timnas voli putri untuk SEA Games 2023 Kamboja, Selasa (28/3/2023).

Mereka terdiri dari dua opposite hitter, empat outside hitter, dan empat middle blocker. Sementara sisanya yakni dua setter dan dua libero.

PBVSI tidak membawa duo middle blocker yang sebelumnya jadi andalan saat timnas voli putri meraih perunggu SEA Games 2021 Vietnam, yakni Shella Bernadeta dan Yolla Yuliana.

Namun, PBVSI memanggil para pemain yang mendapat penghargaan individu pada Proliga 2023.

Baca juga: Skuad Timnas Voli Putra di SEA Games 2023 Tanpa Libero Terbaik Proliga

Mereka yaitu Myrasuci Indriani (Best Blocker), Yulis Indahyani (Best Libero), Arneta Putri Amelian (Best Setter), dan Mediol Stiovanny Yoku (MVP).

"Yang memilih pemain tim penyeleksi. Akhirnya muncul 14 pemain tersebut," kata penanggung jawab timnas voli putri Indonesia, Loudry Maspaitella, dikutip Antara News.

Adapun jadwal SEA Games 2023 Kamboja bakal berlangsung pada 5-17 Mei mendatang.

Berikut daftar pemain timnas voli putri Indonesia di SEA Games 2023.

Skuad Timnas Voli Putri Indonesia di SEA Games 2023

Opposite Hitter

  1. Megawati Hangestri Pertiwi (Jakarta Pertamina Fastron)
  2. Nandita Ayu Salsabilla (Bandung bjb Tandamata)

Baca juga: Skuad Jakarta LavAni Allo Bank pada Proliga 2023

Outside Hitter

  1. Ratri Wulandari (Jakarta BIN)
  2. Hany Budiarti (Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia)
  3. Mediol Stiovanny Yoku (MVP Proliga 2023/Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia)
  4. Aulia Suci Nurfadila (Jakarta BIN)

Middle Blocker

  1. Wilda Siti Nurfadhila (Bandung bjb Tandamata)
  2. Myrasuci Indriani (Best Blocker Proliga 2023/Jakarta BIN)
  3. Agustin Wulandhari (Jakarta Pertamina Fastron)
  4. Shintia Alliva Mauludina (Jakarta BIN)

Baca juga: Daftar Pemain Bandung bjb Tandamata pada Proliga 2023

Setter

  1. Tisya Amalia Putri (Jakarta BIN)
  2. Arneta Putri Amelian (Best Setter Proliga 2023/Jakarta Pertamina Fastron)

Libero

  1. Yulis Indahyani (Best Libero Proliga 2023/Bandung bjb Tandamata)
  2. Dita Azizah (Jakarta Pertamina Fastron)

Jajaran Pelatih Timnas Voli Putri Indonesia

  • Pelatih: Alim Suseno
  • Asisten pelatih: Robby Meliala dan Pedro B Lilipaly
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ragam Komentar Pemain Timnas Indonesia soal Jersey Baru

Ragam Komentar Pemain Timnas Indonesia soal Jersey Baru

Timnas Indonesia
Rahasia Simic Kembali Buas

Rahasia Simic Kembali Buas

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Liga Indonesia
Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Liga Indonesia
Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com